ABOUT THE SPEAKER
Gordon Brown - British Prime Minister
Britain's former prime minister Gordon Brown played a key role in shaping the G20 nations' response to the world's financial crisis, and was a powerful advocate for a coordinated global response to problems such as climate change, poverty and social justice.

Why you should listen

During his long term of office, former UK prime minister Gordon Brown became one of the world's most experienced political leaders, with a deep understanding of the global economy based on 10 years' experience as Great Britain's Chancellor of the Exchequer. He has been a key architect of the G8's agreements on poverty and climate change, and has provided a passionate voice to encourage the developed world to aid struggling African countries. He is an advocate of global solutions for global problems -- through both the reinvention of international institution and the advancement of a global ethics.

While prime minister, Brown promoted technology as a tool for economic (and environmental) recovery. With his charge to "count the carbon and the pennies," research on electric cars and residential energy efficiency are slated to become a major part of the UK's recovery plan. He pushed for universal broadband and a general increase in spending on science. And he sought to use new communication tools like Twitter and YouTube as a means to communicate government policy.

More profile about the speaker
Gordon Brown | Speaker | TED.com
TEDGlobal 2009

Gordon Brown: Wiring a web for global good

Gordon Brown: Memanfaatkan keterhubungan web untuk kebaikan global

Filmed:
1,004,492 views

Kita berada pada saat yang unik dalam sejarah, kata Perdana Menteri Inggris Gordon Brown: kita dapat menggunakan keterhubungan masa kini untuk membangun etika global bersama kita -- dan bekerja bersama untuk menghadapi tantangan-tantangan kemiskinan, keamanan, perubahan iklim, dan ekonomi.
- British Prime Minister
Britain's former prime minister Gordon Brown played a key role in shaping the G20 nations' response to the world's financial crisis, and was a powerful advocate for a coordinated global response to problems such as climate change, poverty and social justice. Full bio

Double-click the English transcript below to play the video.

00:13
Can I say how delightedgembira I am to be away
0
1000
4000
Dapatkah saya berkata betapa senangnya saya jauh
00:17
from the calmtenang of WestminsterWestminster and WhitehallWhitehall? (LaughterTawa)
1
5000
3000
dari ketenangan Westminster dan Whitehall (pusat pemerintahan Inggris)?
00:22
This is KimKim, a nine-year-oldsembilan tahun VietnamVietnam girlgadis,
2
10000
4000
Ini adalah Kim, anak perempuan berusia 9 tahun dari Vietnam,
00:26
her back ruinedrusak by napalmNapalm,
3
14000
5000
punggungnya luka parah akibat bom napalm,
00:31
and she awakenedterbangun the consciencehati nurani of the nationbangsa of AmericaAmerika
4
19000
4000
dan dia membangkitkan hati nurani negara Amerika
00:35
to beginmulai to endakhir the VietnamVietnam WarPerang.
5
23000
3000
untuk mulai mengakhiri perang Vietnam.
00:38
This is BirhanBirhan, who was the EthiopianEthiopia girlgadis
6
26000
5000
Ini adalah Birhan, anak perempuan dari Ethiopia
00:43
who launcheddiluncurkan LiveHidup AidBantuan in the 1980s,
7
31000
4000
yang meluncurkan Live Aid (Bantuan Langsung) di tahun 1980an,
00:47
15 minutesmenit away from deathkematian when she was rescueddiselamatkan,
8
35000
3000
15 menit menjelang kematiannya ketika diselamatkan,
00:50
and that picturegambar of her beingmakhluk rescueddiselamatkan is one that wentpergi roundbulat the worlddunia.
9
38000
4000
dan gambarnya saat diselamatkanlah yang beredar ke seluruh dunia.
00:55
This is TiananmenTiananmen SquareSquare.
10
43000
3000
Ini adalah lapangan Tiananmen.
00:58
A man before a tanktangki becamemenjadi a picturegambar
11
46000
4000
Seorang pria di depan tank menjadi gambar
01:02
that becamemenjadi a symbolsimbol for the wholeseluruh worlddunia of resistanceperlawanan.
12
50000
4000
simbol perlawanan bagi seluruh dunia.
01:06
This nextberikutnya is the SudaneseSudan girlgadis,
13
54000
4000
Selanjutnya ini adalah anak perempuan dari Sudan,
01:10
a fewbeberapa momentsmomen from deathkematian,
14
58000
3000
beberapa saat sebelum meninggal.
01:13
a vultureHering hoveringmelayang in the backgroundLatar Belakang,
15
61000
3000
burung pemakan bangkai menunggu di belakangnya,
01:16
a picturegambar that wentpergi roundbulat the worlddunia
16
64000
3000
sebuah gambar yang beredar ke seluruh dunia
01:19
and shockedterkejut people into actiontindakan on povertykemiskinan.
17
67000
3000
dan mengagetkan orang-orang untuk beraksi (melawan) kemiskinan.
01:23
This is NedaNeda, the IranianIran girlgadis
18
71000
3000
Ini adalah Neda, seorang gadis Iran
01:26
who was shottembakan while at a demonstrationdemonstrasi with her fatherayah in IranIran
19
74000
4000
yang tertembak dalam demonstrasi bersama ayahnya di Iran
01:30
only a fewbeberapa weeksminggu agolalu, and she is now the focusfokus, rightlybenar so,
20
78000
5000
hanya beberapa minggu yang lalu, sekarang dia menjadi fokus
01:35
of the YouTubeYouTube generationgenerasi.
21
83000
3000
dari generasi YouTube, sudah selayaknya.
01:38
And what do all these picturesfoto-foto and eventsacara have in commonumum?
22
86000
5000
Dan apakah kesamaan yang dimiliki oleh semua gambar ini?
01:43
What they have in commonumum is what we see unlocksmembuka
23
91000
3000
Kesamaan yang dimilikinya adalah apa yang terlihat mengungkap
01:46
what we cannottidak bisa see.
24
94000
3000
apa yang tidak kelihatan.
01:49
What we see unlocksmembuka the invisibletak terlihat tiesikatan
25
97000
5000
Apa yang terlihat menyingkap: ikatan yang tidak terlihat
01:54
and bondsobligasi of sympathysimpati that bringmembawa us togetherbersama
26
102000
3000
dan ikatan simpati yang membuat kita bersama
01:57
to becomemenjadi a humanmanusia communitymasyarakat.
27
105000
4000
menjadi sebuah komunitas manusia.
02:02
What these picturesfoto-foto demonstratemenunjukkan is that
28
110000
3000
Apa yang ditunjukkan oleh gambar-gambar ini adalah
02:05
we do feel the painrasa sakit of otherslainnya,
29
113000
2000
kita merasakan rasa sakit orang lain
02:07
howevernamun distantlyjauh.
30
115000
2000
sejauh apapun.
02:09
What I think these picturesfoto-foto demonstratemenunjukkan
31
117000
3000
Apa yang saya pikir ditunjukkan oleh gambar-gambar ini
02:12
is that we do believe in something biggerlebih besar than ourselvesdiri.
32
120000
4000
adalah bahwa kita memang percaya dengan sesuatu yang lebih dari diri kita sendiri.
02:16
What these picturesfoto-foto demonstratemenunjukkan is
33
124000
3000
Apa yang ditunjukkan gambar-gambar ini adalah
02:19
that there is a moralmoral sensemerasakan acrossmenyeberang all religionsagama, acrossmenyeberang all faithsagama,
34
127000
5000
bahwa ada kesadaran moral lintas agama, lintas kepercayaan,
02:24
acrossmenyeberang all continentsbenua -- a moralmoral sensemerasakan that
35
132000
4000
lintas benua -- kesadaran moral yang
02:28
not only do we shareBagikan the painrasa sakit of otherslainnya,
36
136000
2000
tidak hanya kita berbagi rasa sakit orang lain
02:30
and believe in something biggerlebih besar than ourselvesdiri
37
138000
2000
dan percaya dengan sesuatu yang lebih dari diri kita sendiri
02:32
but we have a dutytugas to actbertindak when we see things
38
140000
2000
tapi kita punya kewajiban untuk bertindak ketika kita melihat hal-hal
02:34
that are wrongsalah that need righteddikoreksi,
39
142000
2000
tidak benar yang perlu dibetulkan,
02:36
see injuriescedera that need to be correcteddiperbaiki,
40
144000
2000
melihat kerusakan yang perlu dikoreksi,
02:38
see problemsmasalah that need to be rectifieddiperbaiki.
41
146000
3000
melihat masalah yang harus dibetulkan.
02:42
There is a storycerita about OlofOlof PalmePalme, the SwedishSwedia PrimePerdana MinisterMenteri,
42
150000
4000
Ada cerita tentang Olof Palme, Perdana Menteri Swedia,
02:46
going to see RonaldRonald ReaganReagan in AmericaAmerika in the 1980s.
43
154000
3000
yang bertemu dengan Ronald Reagan di Amerika pada tahun 1980an.
02:49
Before he arrivedtiba RonaldRonald ReaganReagan said --
44
157000
2000
Sebelum dia tiba Ronald Reagan berkata --
02:51
and he was the SwedishSwedia SocialSosial DemocraticPartai Demokrat PrimePerdana MinisterMenteri --
45
159000
2000
dan dia adalah Perdana Menteri (dari partai sosial demokrat) Swedia --
02:53
"IsnIsn’t this man a communistKomunis?"
46
161000
2000
"Bukankah orang ini komunis?"
02:56
The replybalasan was, "No, MrMr PresidentPresiden, he’s an anti-communistanti-komunis."
47
164000
4000
Jawabannya adalah, "Tidak, Bapak Presiden, dia seorang anti-komunis."
03:00
And RonaldRonald ReaganReagan said, "I donDon’t carepeduli what kindjenis of communistKomunis he is!"
48
168000
3000
Dan Ronald Reagan berkata, "Saya tidak peduli komunis jenis apa dia!"
03:03
(LaughterTawa)
49
171000
2000
(Tertawa)
03:05
RonaldRonald ReaganReagan askedtanya OlofOlof PalmePalme,
50
173000
3000
Ronald Reagan bertanya kepada Olof Palme,
03:08
the SocialSosial DemocraticPartai Demokrat PrimePerdana MinisterMenteri of SwedenSwedia,
51
176000
3000
Perdana Menteri (dari partai sosial demokrat) Swedia
03:11
"Well, what do you believe in? Do you want to abolishmenghapuskan the richkaya?"
52
179000
4000
"Apa yang anda percaya? Apakah anda ingin menghapuskan orang-orang kaya?"
03:15
He said, "No, I want to abolishmenghapuskan the poormiskin."
53
183000
3000
Dia berkata, "Tidak, saya ingin menghapuskan orang-orang miskin."
03:18
Our responsibilitytanggung jawab is to let everyonesemua orang have the chancekesempatan
54
186000
3000
Kewajiban kami adalah membuat semua orang memiliki kesempatan
03:21
to realizemenyadari theirmereka potentialpotensi to the fullpenuh.
55
189000
3000
untuk mewujudkan seluruh potensi mereka.
03:25
I believe there is a moralmoral sensemerasakan and a globalglobal ethicEtika
56
193000
4000
Saya percaya bahwa ada sebuah kesadaran moral dan sebuah etika global
03:29
that commandsperintah attentionperhatian from people of everysetiap religionagama
57
197000
3000
yang menggerakkan perhatian dari orang-orang dari setiap agama
03:32
and everysetiap faithiman, and people of no faithiman.
58
200000
3000
dan setiap kepercayaan, dan orang-orang yang tidak punya kepercayaan.
03:36
But I think what's newbaru is that we now have the capacitykapasitas
59
204000
4000
Tapi saya pikir apa yang baru adalah sekarang kita punya kemampuan
03:40
to communicatemenyampaikan instantaneouslyseketika acrossmenyeberang frontiersperbatasan
60
208000
2000
untuk berkomunikasi secara langsung melintasi batas
03:42
right acrossmenyeberang the worlddunia.
61
210000
3000
melintasi seluruh dunia.
03:45
We now have the capacitykapasitas to find commonumum groundtanah
62
213000
2000
Kita sekarang punya kemampuan untuk mencari persamaan
03:47
with people who we will never meetmemenuhi,
63
215000
2000
dengan orang-orang yang tidak pernah kita temui
03:49
but who we will meetmemenuhi throughmelalui the InternetInternet and throughmelalui
64
217000
5000
tapi kita akan bertemu melalui Internet dan melalui
03:54
all the modernmodern meanscara of communicationkomunikasi;
65
222000
2000
bermacam-macam bentuk komunikasi modern,
03:56
that we now have the capacitykapasitas to organizemengatur
66
224000
2000
kita sekarang memiliki kemampuan untuk mengatur
03:58
and take collectivekolektif actiontindakan togetherbersama
67
226000
3000
dan mengambil tindakan bersama
04:01
to dealberurusan with the problemmasalah or an injusticeketidakadilan
68
229000
3000
menghadapi masalah atau ketidak-adilan
04:04
that we want to dealberurusan with;
69
232000
2000
yang ingin kita hadapi,
04:06
and I believe that this makesmembuat this a uniqueunik ageusia in humanmanusia historysejarah,
70
234000
3000
dan saya percaya bahwa hal ini membuat masa ini adalah masa yang unik dalam sejarah manusia
04:09
and it is the startmulai of what I would call
71
237000
3000
dan ini adalah awal dari apa yang saya sebut
04:12
the creationpenciptaan of a trulysungguh globalglobal societymasyarakat.
72
240000
4000
terciptanya sebuah masyarakat global.
04:16
Go back 200 yearstahun when the slavebudak tradeperdagangan was
73
244000
3000
Mari kembali ke 200 tahun yang lalu ketika perdagangan budak
04:19
underdibawah pressuretekanan from WilliamWilliam WilberforceWilberforce and all the protesterspengunjuk rasa.
74
247000
4000
ada dalam tekanan dari William Wilberforce (aktivis anti-perbudakan Inggris) dan semua pemrotes.
04:24
They protestedprotes acrossmenyeberang BritainBritania Raya.
75
252000
2000
Mereka memprotes di seluruh Inggris.
04:26
They wonwon publicpublik opinionpendapat over a long periodperiode of time.
76
254000
3000
Mereka memenangkan opini publik dalam jangka waktu yang lama.
04:29
But it tookmengambil 24 yearstahun for the campaignkampanye to be successfulsukses.
77
257000
4000
Tapi butuh 24 tahun hingga kampanye tersebut berhasil.
04:33
What could they have doneselesai with the picturesfoto-foto that they could have shownditunjukkan
78
261000
3000
Apa yang dapat mereka lakukan dengan gambar-gambar yang seharusnya dapat ditunjukkan
04:36
if they were ablesanggup to use the modernmodern meanscara of communicationkomunikasi
79
264000
4000
seandainya mereka bisa menggunakan cara-cara komunikasi modern
04:40
to winmenang people’s heartshati and mindspikiran?
80
268000
2000
untuk memenangkan hati dan pikiran orang-orang?
04:42
Or if you take EglantyneEglantyne JebbJebb,
81
270000
2000
Atau kalau anda mengambil contoh Eglantyne Jebb (reformis sosial Inggris),
04:44
the womanwanita who createddiciptakan SaveSimpan the ChildrenAnak-anak 90 yearstahun agolalu.
82
272000
3000
wanita yang mendirikan Save the Children (Selamatkan Anak-Anak) 90 tahun yang lalu
04:47
She was so appalledterkejut by what was happeningkejadian in AustriaAustria
83
275000
4000
Dia begitu terkejut dengan apa yang terjadi di Austria
04:51
as a resulthasil of the First WorldDunia WarPerang and what was happeningkejadian to childrenanak-anak
84
279000
4000
sebagai hasil Perang Dunia I dan apa yang terjadi pada anak-anak
04:55
who were partbagian of the defeatedmengalahkan familieskeluarga of AustriaAustria,
85
283000
4000
bagian keluarga Austria yang kalah perang,
04:59
that in BritainBritania Raya she wanted to take actiontindakan,
86
287000
2000
dia ingin melakukan sesuatu di Inggris,
05:01
but she had to go houserumah to houserumah,
87
289000
2000
tapi dia harus pergi dari rumah ke rumah,
05:03
leafletbrosur to leafletbrosur, to get people to attendmenghadiri a rallyreli
88
291000
3000
menyebarkan selebaran, mengajak orang untuk menghadiri kampanye
05:06
in the RoyalRoyal AlbertAlbert HallHall
89
294000
3000
di Royal Albert Hall (gedung pertunjukan seni di London)
05:09
that eventuallyakhirnya gavememberi birthkelahiran to SaveSimpan the ChildrenAnak-anak,
90
297000
3000
yang pada akhirnya melahirkan Save the Children (Selamatkan Anak-Anak),
05:12
an internationalinternasional organizationorganisasi that is now fullysepenuhnya recognizeddiakui
91
300000
3000
sebuah organisasi internasional yang sekarang diakui sepenuhnya
05:15
as one of the great institutionsinstitusi in our landtanah and in the worlddunia.
92
303000
4000
sebagai salah satu lembaga besar di tanah air kita dan di dunia.
05:19
But what more could she have doneselesai
93
307000
2000
Tapi apa lagi yang dia akan dapat lakukan
05:21
if she’d had the modernmodern meanscara of communicationskomunikasi availabletersedia to her
94
309000
3000
seandainya ada alat-alat komunikasi modern yang tersedia
05:24
to createmembuat a sensemerasakan that the injusticeketidakadilan that people saw
95
312000
3000
untuk menciptakan persepsi bahwa ketidak-adilan yang terlihat
05:27
had to be actedbertindak uponatas immediatelysegera?
96
315000
2000
harus ditindak lanjuti dengan segera?
05:29
Now look at what’s happenedterjadi in the last 10 yearstahun.
97
317000
3000
Sekarang lihat apa yang terjadi dalam 10 tahun terakhir.
05:32
In PhilippinesFilipina in 2001, PresidentPresiden EstradaEstrada --
98
320000
3000
Di Filipina pada tahun 2001, Presiden Estrada --
05:35
a millionjuta people textedtexted eachsetiap other about the corruptionkorupsi of that regimerezim,
99
323000
5000
1 juta orang mengirim pesan satu sama lain tentang korupsi rezim tersebut,
05:40
eventuallyakhirnya broughtdibawa it down and it was, of courseTentu saja, calledbernama the "coupkudeta dede textteks." (LaughterTawa)
100
328000
5000
akhirnya menjatuhkan rezim itu, dan ini, tentu saja, disebut "coup de text" (permainan kata-kata dari "coup d'etat" yang berarti kudeta)
05:46
Then you have in ZimbabweZimbabwe the first electionpemilihan underdibawah RobertRobert MugabeMugabe a yeartahun agolalu.
101
334000
5000
Selanjutnya kalian punya contoh di Zimbabwe, pemilu pertama di bawah pemerintahan Robert Mugabe setahun yang lalu.
05:51
Because people were ablesanggup to take mobilemobile phonetelepon photographsfoto
102
339000
3000
Karena orang-orang bisa menggunakan telepon selular untuk mengambil foto-foto
05:54
of what was happeningkejadian at the pollingpemungutan suara stationsstasiun, it was impossiblemustahil
103
342000
3000
tentang apa yang terjadi di tempat pemungutan suara, mustahil
05:57
for that PremierPremier to fixmemperbaiki that electionpemilihan in the way that he wanted to do.
104
345000
4000
bagi sang Perdana Menteri untuk memanipulasi pemilu tersebut sesuai kehendaknya.
06:01
Or take BurmaMyanmar and the monksbiksu that were bloggingblogging out,
105
349000
4000
Atau ambil contoh Burma dan biksu-biksu yang menulis blog,
06:05
a countrynegara that nobodytak seorangpun knewtahu anything about that was happeningkejadian, untilsampai these blogsblog
106
353000
4000
sebuah negara di mana tidak ada yang tahu apa yang terjadi sampai blog-blog ini
06:09
told the worlddunia that there was a repressionrepresi,
107
357000
2000
menceritakan kepada dunia bahwa ada penindasan,
06:11
meaningberarti that liveshidup were beingmakhluk lostkalah
108
359000
2000
yang berarti ada nyawa-nyawa yang hilang
06:13
and people were beingmakhluk persecuteddianiaya and AungAung SanSan SuuSuu KyiKyi,
109
361000
3000
dan orang-orang sedang dianiaya dan Aung San Suu Kyi,
06:16
who is one of the great prisonerstahanan of consciencehati nurani of the worlddunia,
110
364000
4000
yang merupakan salah satu tahanan hati nurani yang hebat di dunia,
06:20
had to be listenedmendengarkan to.
111
368000
2000
harus didengarkan.
06:22
Then take IranIran itselfdiri, and what people are doing todayhari ini:
112
370000
4000
Lalu ambil contoh Iran sendiri, dan apa yang orang-orang lakukan sekarang,
06:26
followingberikut what happenedterjadi to NedaNeda,
113
374000
3000
setelah apa yang terjadi kepada Neda,
06:29
people who are preventingmencegah the securitykeamanan servicesjasa of IranIran findingtemuan those people
114
377000
6000
orang-orang menghalangi intelijen Iran menemukan orang-orang
06:35
who are bloggingblogging out of IranIran, any by everybodysemua orang who is bloggingblogging,
115
383000
3000
yang menulis blog dari luar Iran,
06:38
changingberubah theirmereka addressalamat to TehranTeheran, IranIran,
116
386000
3000
dan mengganti alamat mereka menjadi Teheran, Iran,
06:41
and makingmembuat it difficultsulit for the securitykeamanan servicesjasa.
117
389000
2000
dan menyulitkan badan intelijen.
06:43
Take, thereforekarena itu, what modernmodern technologyteknologi is capablemampu of:
118
391000
4000
Maka, apa yang mampu dilakukan teknologi modern:
06:47
the powerkekuasaan of our moralmoral sensemerasakan alliedbersekutu to the powerkekuasaan of communicationskomunikasi
119
395000
7000
kekuatan moral kita disatukan dengan kekuatan komunikasi
06:54
and our abilitykemampuan to organizemengatur internationallyinternasional.
120
402000
3000
dan kemampuan kita untuk mengaturnyai secara internasional.
06:57
That, in my viewmelihat, givesmemberi us the first opportunitykesempatan as a communitymasyarakat
121
405000
4000
Itu, dalam pandangan saya, memberikan kita kesempatan pertama sebagai sebuah komunitas
07:01
to fundamentallypada dasarnya changeperubahan the worlddunia.
122
409000
4000
untuk mengubah dunia secara mendasar.
07:05
ForeignAsing policykebijakan can never be the samesama again. It cannottidak bisa be runmenjalankan by eliteselit;
123
413000
3000
Kebijakan luar negeri tidak akan pernah bisa sama lagi. Tidak bisa dijalankan oleh para elit;
07:08
it’s got to be runmenjalankan by listeningmendengarkan to the publicpublik opinionspendapat of peoplesorang who are bloggingblogging,
124
416000
5000
tapi harus dijalankan dengan mendengarkan opini publik dari orang-orang yang menulis blog,
07:13
who are communicatingberkomunikasi with eachsetiap other around the worlddunia.
125
421000
3000
yang berkomunikasi satu sama lain di seluruh dunia.
07:16
200 yearstahun agolalu the problemmasalah we had to solvememecahkan was slaveryperbudakan.
126
424000
3000
200 tahun yang lalu masalah yang kita harus pecahkan adalah perbudakan.
07:20
150 yearstahun agolalu I supposeseharusnya the mainutama problemmasalah in a countrynegara like oursmilik kita
127
428000
4000
150 tahun yang lalu saya rasa masalah utama di sebuah negara seperti negara kita
07:24
was how youngmuda people, childrenanak-anak, had the right to educationpendidikan.
128
432000
3000
adalah bagaimana supaya orang-orang muda, anak-anak, punya hak untuk mendapatkan pendidikan.
07:27
100 yearstahun agolalu in mostpaling countriesnegara in EuropeEurope, the pressuretekanan was for the right to votememilih.
129
435000
5000
100 tahun yang lalu di sebagian besar negara di Eropa, tekanannya adalah hak untuk memberikan suara.
07:32
50 yearstahun agolalu the pressuretekanan was for the right to socialsosial securitykeamanan and welfarekesejahteraan.
130
440000
5000
50 tahun lalu tekanannya adalah untuk hak jaminan sosial dan kesejahteraan.
07:37
In the last 50-60 yearstahun we have seenterlihat fascismfasisme, anti-Semitismanti-Semitisme, racismrasisme, apartheidapartheid,
131
445000
6000
Dalam 50-60 tahun terakhir kita telah melihat fasisme, anti-Semitisme, rasisme, apartheid,
07:43
discriminationdiskriminasi on the basisdasar of sexseks and genderjenis kelamin and sexualityseks;
132
451000
5000
diskriminasi berdasarkan jenis kelamin;
07:48
all these have come underdibawah pressuretekanan
133
456000
2000
semua ini telah mendapat tekanan
07:50
because of the campaignskampanye that have been runmenjalankan by people to changeperubahan the worlddunia.
134
458000
4000
karena kampenye oleh orang-orang untuk mengubah dunia.
07:54
I was with NelsonNelson MandelaMandela a yeartahun agolalu, when he was in LondonLondon.
135
462000
4000
Saya sedang bersama dengan Nelson Mandela setahun yang lalu saat dia berada di London.
07:58
I was at a concertkonser that he was attendingmenghadiri to markmenandai his birthdayulang tahun
136
466000
5000
Saya sedang berada di sebuah konser yang dihadirinya untuk memperingati ulang tahunnya
08:03
and for the creationpenciptaan of newbaru resourcessumber daya for his foundationdasar.
137
471000
5000
dan untuk pencarian sumber-sumber daya baru bagi yayasannya.
08:08
I was sittingduduk nextberikutnya to NelsonNelson MandelaMandela -- I was very privilegedistimewa to do so --
138
476000
4000
Saya sedang duduk di samping Nelson Mandela -- Saya mendapatkan kehormatan besar atas itu --
08:12
when AmyAmy WinehouseWinehouse camedatang ontoke the stagetahap. (LaughterTawa)
139
480000
3000
ketika Amy Winehouse (penyanyi Inggris) datang ke panggung
08:15
And NelsonNelson MandelaMandela was quitecukup surprisedterkejut at the appearancepenampilan of the singerpenyanyi
140
483000
4000
dan Nelson Mandela cukup terkejut dengan munculnya penyanyi tersebut
08:19
and I was explainingmenjelaskan to him at the time who she was.
141
487000
4000
dan saya menjelaskan kepadanya (Nelson Mandela) siapakah dia (Amy Winehouse).
08:24
AmyAmy WinehouseWinehouse said, "NelsonNelson MandelaMandela and I have a lot in commonumum.
142
492000
6000
Amy Winehouse berkata, "Nelson Mandela dan saya punya banyak kesamaan.
08:30
My husbandSuami too has spentmenghabiskan a long time in prisonpenjara."
143
498000
5000
Suami saya juga menghabiskan waktu lama di penjara."
08:35
(LaughterTawa)
144
503000
3000
(Tertawa)
08:38
NelsonNelson MandelaMandela then wentpergi down to the stagetahap
145
506000
4000
Nelson Mandela lalu ke panggung
08:42
and he summarizeddiringkas the challengetantangan for us all.
146
510000
3000
and dia merangkum tantangan untuk kita semua.
08:45
He said in his lifetimeseumur hidup he had climbedmemanjat a great mountaingunung, the mountaingunung
147
513000
4000
Dia berkata di masa hidupnya dia telah mendaki gunung yang tinggi, yaitu gunung
08:49
of challengingmenantang and then defeatingmengalahkan racialrasial oppressionpenindasan and defeatingmengalahkan apartheidapartheid.
148
517000
4000
pertentangan dan lalu mengalahkan penindasan ras dan mengalahkan apartheid.
08:53
He said that there was a greaterlebih besar challengetantangan aheaddi depan,
149
521000
3000
Dia berkata bahwa ada tantangan lebih besar di depan,
08:56
the challengetantangan of povertykemiskinan, of climateiklim changeperubahan -- globalglobal challengestantangan
150
524000
4000
tantangan kemiskinan, perubahan iklim, tantangan-tantangan global
09:00
that neededdibutuhkan globalglobal solutionssolusi
151
528000
2000
yang membutuhkan solusi global
09:02
and neededdibutuhkan the creationpenciptaan of a trulysungguh globalglobal societymasyarakat.
152
530000
4000
dan membutuhkan terciptanya masyarakat yang benar-benar global.
09:06
We are the first generationgenerasi whichyang is in a positionposisi to do this.
153
534000
4000
Kita adalah generasi pertama yang berada dalam posisi untuk melakukan ini.
09:10
CombineMenggabungkan the powerkekuasaan of a globalglobal ethicEtika
154
538000
3000
Menggabungkan kekuatan etika global
09:13
with the powerkekuasaan of our abilitykemampuan to communicatemenyampaikan
155
541000
5000
dengan kekuatan dari kemampuan kita untuk berkomunikasi
09:18
and organizemengatur globallysecara global, with the challengestantangan that we now facemenghadapi,
156
546000
4000
dan berorganisasi secara global dengan tantangan-tantangan yang kita hadapi sekarang,
09:22
mostpaling of whichyang are globalglobal in theirmereka naturealam.
157
550000
3000
yang pada dasarnya sebagian besar adalah tantangan global.
09:25
ClimateIklim changeperubahan cannottidak bisa be solvedterpecahkan in one countrynegara,
158
553000
3000
Perubahan iklim tidak bisa dipecahkan di satu negara
09:28
but has got to be solvedterpecahkan by the worlddunia workingkerja togetherbersama.
159
556000
3000
tapi harus dipecahkan oleh seluruh dunia bekerja bersama.
09:31
A financialkeuangan crisiskrisis, just as we have seenterlihat, could not be solvedterpecahkan
160
559000
2000
Sebuah krisis keuangan, seperti halnya kita sudah lihat, tidak bisa dipecahkan
09:33
by AmericaAmerika alonesendirian or EuropeEurope alonesendirian;
161
561000
2000
oleh Amerika sendiri atau Eropa sendiri;
09:35
it neededdibutuhkan the worlddunia to work togetherbersama.
162
563000
2000
dibutuhkan seluruh dunia untuk bekerja bersama.
09:37
Take the problemsmasalah of securitykeamanan and terrorismterorisme and, equallysama,
163
565000
3000
Ambil contoh masalah keamanan dan terorisme dan, secara seimbang,
09:40
the problemmasalah of humanmanusia rightshak and developmentpengembangan:
164
568000
2000
masalah HAM dan pembangunan:
09:42
they cannottidak bisa be solvedterpecahkan by AfricaAfrika alonesendirian;
165
570000
2000
mereka tidak bisa dipecahkan oleh Afrika sendiri;
09:44
they cannottidak bisa be solvedterpecahkan by AmericaAmerika or EuropeEurope alonesendirian.
166
572000
4000
mereka tidak bisa dipecahkan oleh Amerika atau Eropa sendiri.
09:48
We cannottidak bisa solvememecahkan these problemsmasalah unlesskecuali kalau we work togetherbersama.
167
576000
3000
Kita tidak bisa memecahkan masalah-masalah ini kecuali kita bekerja bersama.
09:51
So the great projectproyek of our generationgenerasi, it seemsSepertinya to me,
168
579000
3000
Sehingga proyek besar dari generasi kita, bagi saya,
09:54
is to buildmembangun for the first time, out of a globalglobal ethicEtika
169
582000
3000
adalah membangun untuk pertama kalinya sebuah etika global
09:57
and our globalglobal abilitykemampuan to communicatemenyampaikan
170
585000
2000
dan kemampuan kita untuk berkomunikasi
09:59
and organizemengatur togetherbersama, a trulysungguh globalglobal societymasyarakat,
171
587000
3000
dan berorganisasi bersama, sebuah masyarakat yang benar-benar global,
10:02
builtdibangun di on that ethicEtika but with institutionsinstitusi
172
590000
4000
dibangun pada etika tersebut dalam lembaga
10:06
that can servemelayani that globalglobal societymasyarakat and make for a differentberbeda futuremasa depan.
173
594000
4000
yang bisa melayani masyarakat global tersebut dan membawa masa depan yang berbeda.
10:10
We have now, and are the first generationgenerasi with, the powerkekuasaan to do this.
174
598000
5000
Kita memilikinya sekarang, generasi pertama dengan, kekuatan untuk melakukan ini.
10:15
Take climateiklim changeperubahan. Is it not absolutelybenar scandalousskandal
175
603000
2000
Ambil contoh perubahan iklim. Bukankah sungguh memalukan
10:17
that we have a situationsituasi
176
605000
2000
bahwa kita menghadapi situasi
10:19
where we know that there is a climateiklim changeperubahan problemmasalah,
177
607000
4000
di mana kita tahu bahwa ada masalah perubahan iklim,
10:23
where we know alsojuga that that will mean we have to give more resourcessumber daya
178
611000
3000
di mana kita tahu bahwa artinya kita harus memberikan sumber daya lebih
10:26
to the poorestpaling miskin countriesnegara to dealberurusan with that,
179
614000
2000
kepada negara-negara paling miskin untuk menghadapi itu,
10:28
when we want to createmembuat a globalglobal carbonkarbon marketpasar,
180
616000
3000
ketika kita mau membuat sebuah pasar karbon global,
10:31
but there is no globalglobal institutionlembaga
181
619000
2000
tapi tidak ada lembaga global
10:33
that people have been ablesanggup to agreesetuju uponatas
182
621000
2000
yang disetujui oleh semua orang
10:35
to dealberurusan with this problemmasalah?
183
623000
2000
untuk menghadapi masalah ini?
10:37
One of the things that has got to come out of CopenhagenCopenhagen in the nextberikutnya fewbeberapa monthsbulan
184
625000
3000
Salah satu hal yang seharusnya muncul dari Kopenhagen dalam beberapa bulan ke depan
10:40
is an agreementpersetujuan that there will be
185
628000
2000
adalah persetujuan bahwa akan ada
10:42
a globalglobal environmentallingkungan institutionlembaga
186
630000
2000
sebuah institusi lingkungan global
10:44
that is ablesanggup to dealberurusan
187
632000
2000
yang bisa berurusan
10:46
with the problemsmasalah of persuadingmembujuk the wholeseluruh of the worlddunia
188
634000
3000
dengan masalah-masalah untuk membujuk seluruh dunia
10:49
to movepindah alongsepanjang a climate-changeperubahan iklim agendaJadwal acara.
189
637000
2000
untuk bergerak bersama dengan sebuah agenda perubahan iklim.
10:52
(ApplauseTepuk tangan)
190
640000
5000
(Tepuk tangan)
10:58
One of the reasonsalasan why an institutionlembaga is not in itselfdiri enoughcukup
191
646000
5000
Salah satu alasan mengapa lembaga itu sendiri tidak cukup
11:03
is that we have got to persuademembujuk people around the worlddunia
192
651000
2000
adalah bahwa kita harus mengajak orang-orang di seluruh dunia
11:05
to changeperubahan theirmereka behaviortingkah laku as well,
193
653000
2000
untuk mengubah perilaku mereka juga.
11:07
so you need that globalglobal ethicEtika of fairnesskeadilan and responsibilitytanggung jawab
194
655000
3000
jadi anda memerlukan etika global tentang keadilan dan tanggung jawab
11:10
acrossmenyeberang the generationsgenerasi.
195
658000
2000
lintas generasi.
11:12
Take the financialkeuangan crisiskrisis.
196
660000
2000
Ambil contoh krisis keuangan.
11:14
If people in poorermiskin countriesnegara can be hitmemukul by a crisiskrisis that startsdimulai in NewBaru YorkYork
197
662000
6000
Jika orang-orang di negara-negara yang lebih miskin bisa terkena oleh sebuah krisis yang berawal di New York
11:20
or startsdimulai in the sub-primesub-prime marketpasar of the UnitedInggris StatesSerikat of AmericaAmerika.
198
668000
4000
atau berawal di pasar subprima Amerika Serikat.
11:24
If people can find that that sub-primesub-prime productproduk
199
672000
2000
Jika orang-orang bisa menemukan bahwa hasil subprime tersebut
11:26
has been transferredditransfer acrossmenyeberang nationsbangsa
200
674000
2000
telah melintasi negara-negara
11:28
manybanyak, manybanyak timeswaktu untilsampai it endsberakhir up in banksbank in IcelandIslandia
201
676000
2000
berkali-kali hingga berakhir di bank-bank di Islandia
11:30
or the restberistirahat in BritainBritania Raya,
202
678000
2000
atau Inggris,
11:32
and people'sorang-orang ordinarybiasa savingstabungan are affectedterpengaruh by it,
203
680000
3000
dan tabungan orang-orang biasa ikut terpengaruh.
11:35
then you cannottidak bisa relymengandalkan on a systemsistem of nationalNasional supervisionpengawasan.
204
683000
3000
maka anda tidak bisa hanya bergantung kepada sistem pengawasan nasional.
11:38
You need in the long runmenjalankan for stabilitystabilitas, for economicekonomis growthpertumbuhan,
205
686000
3000
Dalam jangka panjang, anda memerlukannya, untuk pertumbuhan ekonomi,
11:41
for jobspekerjaan, as well as for financialkeuangan stabilitystabilitas,
206
689000
3000
untuk lapangan pekerjaan, begitu pula untuk stabilitas keuangan,
11:44
globalglobal economicekonomis institutionsinstitusi that make sure
207
692000
3000
institusi ekonomi global yang memastikan
11:47
that growthpertumbuhan to be sustainedberkelanjutan has to be sharedbersama,
208
695000
2000
agar pertumbuhan bisa dipertahankan, pertumbuhan itu harus dibagikan
11:49
and are builtdibangun di on the principleprinsip
209
697000
2000
dan dibangun atas dasar
11:51
that the prosperitykemakmuran of this worlddunia is indivisibleterpisahkan.
210
699000
3000
bahwa kemakmuran dunia ini tidak bisa dibagi.
11:54
So anotherlain challengetantangan for our generationgenerasi is to createmembuat globalglobal institutionsinstitusi
211
702000
3000
Jadi, tantangan lain untuk generasi kita adalah untuk menciptakan lembaga global
11:57
that reflectmencerminkan our ideaside ide of fairnesskeadilan and responsibilitytanggung jawab,
212
705000
4000
yang mencerminkan gagasan keadilan dan tanggung jawab,
12:01
not the ideaside ide that were the basisdasar
213
709000
2000
bukan gagasan yang menjadi dasar
12:03
of the last stagetahap of financialkeuangan developmentpengembangan over these recentbaru yearstahun.
214
711000
5000
dari tahap terakhir perkembangan keuangan dalam beberapa tahun terakhir ini.
12:08
Then take developmentpengembangan and take the partnershipkemitraan we need betweenantara our countriesnegara
215
716000
4000
Lalu ambil contoh pembangunan dan ambil contoh kerjasama yang kita butuhkan antara negara kita
12:12
and the restberistirahat of the worlddunia, the poorestpaling miskin partbagian of the worlddunia.
216
720000
5000
dan bagian dunia lainnya, bagian termiskin dunia.
12:17
We do not have the basisdasar of a propertepat partnershipkemitraan for the futuremasa depan,
217
725000
4000
Kita tidak punya dasar kerjasama yang baik untuk masa depan,
12:21
and yetnamun, out of people’s desirekeinginan for a globalglobal ethicEtika
218
729000
3000
meskipun demikian, dari keinginan orang-orang untuk sebuah etika global
12:24
and a globalglobal societymasyarakat that can be doneselesai.
219
732000
3000
dan sebuah masyarakat global itu bisa dilakukan.
12:27
I have just been talkingpembicaraan to the PresidentPresiden of SierraSierra LeoneLeone.
220
735000
3000
Saya baru saja berbicara dengan Presiden Sierra Leone.
12:30
This is a countrynegara of sixenam and a halfsetengah millionjuta people,
221
738000
3000
Ini adalah sebuah negara 6 setengah juta orang,
12:33
but it has only 80 doctorsdokter; it has 200 nursesperawat;
222
741000
4000
tapi hanya memiliki 80 dokter dan 200 perawat,
12:37
it has 120 midwivesbidan.
223
745000
3000
serta 120 bidan.
12:40
You cannottidak bisa beginmulai to buildmembangun a healthcarekesehatan systemsistem for sixenam millionjuta people
224
748000
4000
Anda tidak bisa mulai membangun sistem perawatan kesehatan untuk 6 juta orang
12:44
with suchseperti itu limitedterbatas resourcessumber daya.
225
752000
3000
dengan sumber daya terbatas seperti itu.
12:47
Or take the girlgadis I metbertemu when I was in TanzaniaTanzania,
226
755000
2000
Atau ambil contoh anak perempuan yang saya temui ketika saya di Tanzania,
12:49
a girlgadis calledbernama MiriamMiriam.
227
757000
2000
seorang anak perempuan bernama Miriam.
12:51
She was 11 yearstahun oldtua; her parentsorangtua had bothkedua diedmeninggal from AIDSAIDS,
228
759000
4000
Dia berusia 11 tahun, kedua orang tua nya meninggal akibat AIDS,
12:55
her motheribu and then her fatherayah.
229
763000
2000
ibunya lalu ayahna
12:57
She was an AIDSAIDS orphanyatim piatu beingmakhluk handeddiserahkan
230
765000
3000
Dia adalah anak yatim piatu akibat AIDS yang selalu berpindah-pindah
13:00
acrossmenyeberang differentberbeda extendeddiperpanjang familieskeluarga to be caredpeduli for.
231
768000
3000
berdasarkan keluarga-keluarga berbeda yang merawatnya.
13:03
She herselfdiri was sufferingpenderitaan from HIVHIV;
232
771000
2000
Dia sendiri menderita HIV,
13:05
she was sufferingpenderitaan from tuberculosistuberkulosis.
233
773000
2000
dia menderita TBC.
13:07
I metbertemu her in a fieldbidang, she was raggedcompang-camping, she had no shoessepatu.
234
775000
4000
Saya bertemu dengannya di sebuah tanah lapang, dia nampak compang camping dan tidak bersepatu.
13:11
When you lookedtampak in her eyesmata, any girlgadis at the ageusia of elevensebelas
235
779000
3000
Ketika anda lihat di matanya, anak perempuan manapun pada usia 11 tahun
13:14
is looking forwardmeneruskan to the futuremasa depan,
236
782000
3000
menyongsong masa depan,
13:17
but there was an unreachableterjangkau sadnesskesedihan in that girlgadis’s eyesmata
237
785000
4000
tapi ada kesedihan tak terjangkau di mata anak perempuan tersebut
13:21
and if I could have translatedditerjemahkan that to the restberistirahat of the worlddunia for that momentsaat,
238
789000
5000
dan seandainya saja saya bisa menterjemahkan itu ke seluruh dunia untuk saat itu,
13:26
I believe that all the work that it had doneselesai for the globalglobal HIVHIV/AIDSAIDS funddana
239
794000
4000
Saya percaya bahwa semua pekerjaan yang telah dilakukan bagi dana HIV/AIDS global
13:30
would be rewardeddihargai by people beingmakhluk preparedsiap to make donationssumbangan.
240
798000
3000
akan terbayar oleh orang-orang yang siap untuk menyumbang.
13:33
We mustharus then buildmembangun a propertepat relationshiphubungan betweenantara the richestterkaya and
241
801000
4000
Kita harus membangun hubungan yang baik antara negara-negara terkaya dan
13:37
the poorestpaling miskin countriesnegara
242
805000
2000
negara-negara termiskin
13:39
basedberbasis on our desirekeinginan that they are ablesanggup to fendmenangkis for themselvesdiri
243
807000
3000
berdasarkan keinginan kita agar mereka mampu menjaga diri mereka sendiri
13:42
with the investmentinvestasi that is necessaryperlu in theirmereka agriculturepertanian,
244
810000
3000
dengan investasi yang diperlukan di pertanian mereka
13:45
so that AfricaAfrika is not a netbersih importerimportir of foodmakanan, but an exportereksportir of foodmakanan.
245
813000
4000
sehingga Afrika bukan importir bersih pangan, tapi eksportir pangan.
13:49
Take the problemsmasalah of humanmanusia rightshak and
246
817000
2000
Ambil contoh masalah-masalah HAM dan
13:51
the problemsmasalah of securitykeamanan in so manybanyak countriesnegara around the worlddunia.
247
819000
3000
masalah-masalah keamanan di begitu banyak negara di seluruh dunia.
13:54
BurmaMyanmar is in chainsrantai, ZimbabweZimbabwe is a humanmanusia tragedytragedi,
248
822000
5000
Burma sedang dalam belenggu, Zimbabwe adalah tragedi kemanusiaan,
13:59
in SudanSudan thousandsribuan of people have diedmeninggal unnecessarilytidak perlu
249
827000
3000
di Sudan ribuan orang telah mati sia-sia
14:02
for warsperang that we could preventmencegah.
250
830000
3000
dalam perang yang dapat dicegah
14:05
In the RwandaRwanda Children'sAnak-anak MuseumMuseum,
251
833000
3000
Di Rwanda Children's Museum (Museum Anak-Anak Rwanda),
14:08
there is a photographfoto of a 10-year-old-tahun boyanak laki-laki
252
836000
4000
ada foto seorang anak laki-laki 10 tahun
14:12
and the Children'sAnak-anak MuseumMuseum is commemoratingmemperingati the liveshidup that were lostkalah
253
840000
6000
museum anak-anak tersebut memperingati nyawa-nyawa yang hilang
14:18
in the RwandanRwanda genocidegenosida where a millionjuta people diedmeninggal.
254
846000
4000
dalam pembantaian Rwanda saat 1 juta orang meningal dunia.
14:22
There is a photographfoto of a boyanak laki-laki calledbernama DavidDavid.
255
850000
3000
Ada sebuah foto seorang anak laki-laki bernama David.
14:25
BesideSamping that photographfoto there is the informationinformasi about his life.
256
853000
4000
Di samping foto tersebut ada informasi tentang hidupnya.
14:29
It said "DavidDavid, ageusia 10."
257
857000
3000
Disebutkan "David, usia 10 tahun."
14:32
DavidDavid: ambitionambisi to be a doctordokter.
258
860000
3000
David: ambisi menjadi dokter.
14:35
FavoriteFavorit sportolahraga: footballsepak bola. What did he enjoyNikmati mostpaling?
259
863000
4000
Olahraga favorit: sepak bola. Apa yang paling dia suka?
14:39
MakingMembuat people laughtertawa.
260
867000
3000
Membuat orang tertawa.
14:42
How did he diemati?
261
870000
3000
Bagaimana dia mati?
14:45
TorturedDisiksa to deathkematian.
262
873000
2000
Disiksa sampai mati.
14:47
Last wordskata-kata said to his motheribu who was alsojuga torturedtersiksa to deathkematian:
263
875000
5000
Kata-kata terakhir untuk ibunya yang juga disiksa sampai mati:
14:52
"Don't worrykuatir. The UnitedInggris NationsBangsa-bangsa are comingkedatangan."
264
880000
4000
"Jangan khawatir. PBB sedang datang."
14:56
And we never did.
265
884000
3000
Dan kita tidak pernah (datang).
14:59
And that youngmuda boyanak laki-laki believedpercaya our promisesjanji
266
887000
2000
Dan anak laki-laki kecil tersebut mempercayai janji-janji kita
15:01
that we would help people in difficultykesulitan in RwandaRwanda,
267
889000
3000
bahwa kita akan menolong orang-orang dalam kesulitan di Rwanda,
15:04
and we never did.
268
892000
2000
dan kita tidak pernah (menolong).
15:06
So we have got to createmembuat in this worlddunia alsojuga
269
894000
2000
Jadi kita juga harus menciptakan, di dunia ini
15:08
institutionsinstitusi for peacekeepingpenjaga perdamaian and humanitariankemanusiaan aidmembantu,
270
896000
2000
lembaga-lembaga untuk menjaga perdamaian dan bantuan kemanusiaan,
15:11
but alsojuga for reconstructionrekonstruksi and securitykeamanan
271
899000
3000
dan juga untuk rekonstruksi dan keamanan
15:14
for some of the conflict-riddensarat dengan konflik statesnegara bagian of the worlddunia.
272
902000
3000
untuk beberapa negara-negara yang rawan konflik di dunia.
15:17
So my argumentargumen todayhari ini is basicallypada dasarnya this.
273
905000
3000
Jadi argumen saya hari ini adalah pada dasarnya begini.
15:20
We have the meanscara by whichyang we could createmembuat a trulysungguh globalglobal societymasyarakat.
274
908000
3000
Kita memiliki cara yang mana kita bisa menciptakan masyarakat yang benar-benar global.
15:23
The institutionsinstitusi of this globalglobal societymasyarakat can be createddiciptakan by our endeavorsusaha.
275
911000
6000
Institusi dari masyarakat global ini bisa diciptakan dengan usaha kita.
15:29
That globalglobal ethicEtika can infusemenanamkan the fairnesskeadilan and responsibilitytanggung jawab that is necessaryperlu
276
917000
4000
Bahwa etika global bisa memberikan keadilan dan tanggung jawab yang diperlukan
15:33
for these institutionsinstitusi to work,
277
921000
3000
bagi lembaga-lembaga ini agar dapat bekerja
15:36
but we should not losekalah the chancekesempatan in this generationgenerasi,
278
924000
3000
tapi kita tidak boleh kehilangan kesempatan dalam generasi ini,
15:39
in this decadedasawarsa in particulartertentu, with PresidentPresiden ObamaObama in AmericaAmerika,
279
927000
4000
dalam dekade ini secara khusus, dengan Presiden Obama di Amerika,
15:43
with other people workingkerja with us around the worlddunia,
280
931000
3000
dengan orang-orang lain bekerja dengan kita di seluruh dunia,
15:46
to createmembuat globalglobal institutionsinstitusi for the environmentlingkungan Hidup,
281
934000
2000
untuk menciptakan lembaga-lembaga global bagi lingkungan,
15:48
and for financekeuangan,
282
936000
2000
dan bagi keuangan,
15:50
and for securitykeamanan and for developmentpengembangan,
283
938000
2000
dan bagi keamanan dan bagi pembangunan,
15:52
that make sensemerasakan of our responsibilitytanggung jawab to other peoplesorang,
284
940000
3000
menyadarkan tentang tanggung jawab kita kepada orang lain,
15:55
our desirekeinginan to bindmengikat the worlddunia togetherbersama, and
285
943000
3000
keinginan kita untuk mengikat seluruh dunia bersama, dan
15:58
our need to tacklemengatasi problemsmasalah that everybodysemua orang knowstahu existada.
286
946000
4000
kebutuhan kita untuk memecahkan masalah-masalah yang disadari semua orang.
16:02
It is said that in AncientKuno RomeRoma that when CiceroCicero spokeberbicara to his audiencespenonton,
287
950000
5000
Konon di Romawi Kuno saat Cicero berpidato kepada para penontonnya,
16:07
people used to turnbelok to eachsetiap other and say about CiceroCicero, "Great speechpidato."
288
955000
6000
orang saling menoleh dan berkata tentang Cicero, "Pidato hebat."
16:13
But it is said that in AncientKuno GreeceYunani
289
961000
2000
Namun di Yunani Kuno
16:15
when DemosthenesDemosthenes spokeberbicara to his audiencespenonton,
290
963000
3000
ketika Demosthenes berpidato kepada para penontonnya,
16:18
people turnedberbalik to eachsetiap other and didndidn’t say "Great speechpidato."
291
966000
3000
orang saling menoleh dan tidak berkata "Pidato bagus"
16:21
They said, "Let's marchMaret."
292
969000
2000
Mereka berkata, "Mari bergerak."
16:23
We should be marchingberbaris towardsmenuju a globalglobal societymasyarakat.
293
971000
3000
Kita wajib bergerak menuju sebuah masyarakat global.
16:26
Thank you.
294
974000
1000
Terima kasih.
16:27
(ApplauseTepuk tangan)
295
975000
6000
(Tepuk tangan)
Translated by fajrian yunus
Reviewed by Antonius Yudi Sendjaja

▲Back to top

ABOUT THE SPEAKER
Gordon Brown - British Prime Minister
Britain's former prime minister Gordon Brown played a key role in shaping the G20 nations' response to the world's financial crisis, and was a powerful advocate for a coordinated global response to problems such as climate change, poverty and social justice.

Why you should listen

During his long term of office, former UK prime minister Gordon Brown became one of the world's most experienced political leaders, with a deep understanding of the global economy based on 10 years' experience as Great Britain's Chancellor of the Exchequer. He has been a key architect of the G8's agreements on poverty and climate change, and has provided a passionate voice to encourage the developed world to aid struggling African countries. He is an advocate of global solutions for global problems -- through both the reinvention of international institution and the advancement of a global ethics.

While prime minister, Brown promoted technology as a tool for economic (and environmental) recovery. With his charge to "count the carbon and the pennies," research on electric cars and residential energy efficiency are slated to become a major part of the UK's recovery plan. He pushed for universal broadband and a general increase in spending on science. And he sought to use new communication tools like Twitter and YouTube as a means to communicate government policy.

More profile about the speaker
Gordon Brown | Speaker | TED.com

Data provided by TED.

This site was created in May 2015 and the last update was on January 12, 2020. It will no longer be updated.

We are currently creating a new site called "eng.lish.video" and would be grateful if you could access it.

If you have any questions or suggestions, please feel free to write comments in your language on the contact form.

Privacy Policy

Developer's Blog

Buy Me A Coffee