Cleo Wade: Want to change the world? Start by being brave enough to care
Cleo Wade: Ingin mengubah dunia? Mulailah dengan berani peduli
Cleo Wade creates uplifting messages, blending simplicity with positivity and arresting honesty. Full bio
Double-click the English transcript below to play the video.
beautiful being enter into our lives.
dan indah memasuki kehidupan kami.
that he wasn't just entering our lives,
tak hanya sedang memasuki hidup kami,
feels so incredibly challenging.
terasa begitu menantang.
talking to people about who we are,
kepada orang tentang siapa diri kita,
that the way we find our strength
bahwa cara mendapatkan kekuatan
that we can all do something big
kita dapat melakukan hal besar
that each of us is more resilient
bahwa kita masing-masing lebih tegar
a single word I say to him.
ucapan saya sepatah kata pun.
it would probably be a better idea
akan jadi ide yang lebih bagus,
yang lebih baik.
at walking down the street.
saat berjalan di jalanan.
and listen to what they say.
dan dengarkan perkataan mereka.
a better child to your parents;
yang lebih baik bagi orang tua,
a better partner.
dan pasangan yang lebih baik.
tetangga yang lebih baik.
and get to know them.
dan kenalilah mereka.
melakukan semua hal,
and do what you can do.
dan lakukan yang Anda bisa.
berikan waktu Anda,
or created with others
atau dibuat dengan orang lain,
kedamaian dalam diri kita.
disagrees with you,
tidak setuju dengan Anda,
the triumph of radical empathy --
kemenangan empati radikal --
the stories you are told.
yang Anda dengar dari orang.
di balik apa yang terlihat benar.
how to forgive yourself.
belajar memaafkan diri sendiri.
than who we were yesterday.
adalah keadilan saya,
if the other is not free.
dari kita jika yang lainnya tidak bebas.
and not with my actions."
atau pun perbuatan."
I don't need a plastic bag."
"Tidak. Aku tak butuh kantong plastik."
one piece of trash on your block.
di lingkungan Anda.
to be a part of the solutions.
apa yang kita abaikan.
that the issues are connected
permasalahan saling terhubung,
di keluarga Anda sendiri.
bias dan kefanatikan?"
at your own kitchen table.
di meja dapur Anda.
that you can love others
sehingga Anda dapat mencintai orang lain,
that require big answers,
yang membutuhkan jawaban besar,
or unqualified, we do nothing.
maka kita tidak melakukan apa pun.
and qualify ourselves.
dan mampukan diri kita sendiri.
and there were no senate confirmations,
dan tak ada senat yang mengonfirmasi,
to be more secure,
menjadi lebih aman,
that says, "Are you OK?
yang mengatakan, "Anda baik-baik saja?
ketidakamanan menjadi keamanan.
"What should we do?"
"Kita harus apa?"
"Bagaimana saya bisa terlibat?"
when I see my family and friends?
saat bertemu keluarga dan teman?
not only for those I know,
bukan hanya dengan yang saya kenal,
whose ideas conflict with my own?
yang idenya bertentangan dengan saya?
who are suffering on my street corner?
untuk yang sedang menderita di jalan?
to change our own lives?
mengubah hidup kita sendiri?
of the people in our communities?
hidup orang lain di komunitas kita?
we must assume is in our own hands;
semuanya ada di tangan kita sekarang;
Harriet Tubman to her purpose,
Harriet Tubman atas tujuannya,
in the fight to abolish
dalam perjuangan penghapusan
making 19 trips,
sepuluh tahun melakukan 19 perjalanan,
of those 300 people,
dari 300 orang tersebut,
the great-grandchildren and beyond.
immeasurable ripples
menciptakan riak tak terkira
Irma or Maria, people did not say,
Irma, atau Maria, mereka tidak berkata,
Apa yang harus saya lakukan?"
What should I do?"
man and child they came across.
dan anak-anak yang mereka temui.
orang-orang memberi dolar mereka,
the power to change the world.
kekuatan mengubah dunia.
someone's life is always in our hands.
seseorang selalu ada di tangan kita.
to one group of people;
bukan milik satu kelompok orang,
on anyone to tell you
with what you've got,
dengan apa yang Anda miliki,
keberanian cukup untuk peduli.
of a man named Gene Moretti.
seorang pria bernama Gene Moretti.
through the Depression, World War II,
selama masa Depresi Perang Dunia ke-2,
of a woman's right to vote,
presiden berkulit hitam pertama.
of the first black president.
in America for 100 years.
di Amerika selama 100 tahun.
during these current times?"
yang lebih baik untuk masa kini?"
kepadaku dengan sederhana, "Ya.
kepada sebanyak mungkin orang."
of his family and hundreds of people,
generasi keluarganya dan ratusan orang,
to be there to celebrate him,
demi ada di sana merayakan ulang tahunnya.
just given me advice,
memberikan saya nasihat.
is capable of making
masing-masing dari kita,
a real, wholehearted impact
dampak yang nyata dan tulus
di sekeliling kita sekarang juga.
pada sebanyak mungkin orang."
ABOUT THE SPEAKER
Cleo Wade - Artist, poet, authorCleo Wade creates uplifting messages, blending simplicity with positivity and arresting honesty.
Why you should listen
Cleo Wade is an artist, poet and author of the forthcoming book Heart Talk: Poetic Wisdom For a Better Life. Her writing, accessible yet empowering, speaks to a greater future for all women, people of color, and the LGBTQ community, preaching love, acceptance, justice, peace, equity and equality.
Wade's artwork is founded on the idea that art should be in the name of all people and should serve all people. This idea has inspired some of her larger scale public art installations, including a 25-foot love poem in the skyline of the New Orleans French Quarter titled "Respect," as well as her follow up piece, "She," which was created in collaboration with graffiti artist Brandon Odums and is permanently installed on the face of a 50-foot warehouse building in the New Orleans Bywater neighborhood. In the summer of 2017, Wade created the "ARE YOU OK" project, a public booth for free, peaceful and loving conversation at the Hester Street Fair in New York City. Her latest public art installation of 10-word mantras on 46-foot screens entitled "Show Love Spread Love" is currently on view in Los Angeles on the facade of the Beverly Center. Other mediums of Wade's art include drawing, painting, sculpture, and neon text. Wade contributes regularly to W magazine and Teen Vogue.
Cleo Wade | Speaker | TED.com