ABOUT THE SPEAKER
Johanna Blakley - Media maven
Johanna Blakley studies the impact of mass media and entertainment on our world.

Why you should listen

As the Deputy Director of the Norman Lear Center (a media-focused think tank at the University of Southern California) Johanna Blakley spends much of her time exploring how our entertainment interacts with our political, commercial and social habits. She is especially interested in the surprising impact of intellectual property rights on innovation, organizing conferences around the lack of creative ownership in fashion as well as technology and the ownership of creative content.

Blakley has worked across a huge variety of media platforms -- producing for the web on a large scale, conducting gaming research, coordinating events for film festivals and executing consumer research on entertainment and politics. Drawing on this vast body of experience, she also lectures at USC and helped develop their masters program in Public Diplomacy.

More profile about the speaker
Johanna Blakley | Speaker | TED.com
TEDWomen 2010

Johanna Blakley: Social media and the end of gender

Johanna Blakley: Media sosial dan akhir dari gender

Filmed:
1,490,974 views

Perusahaan-perusahaan media dan periklanan masih menggunakan demografik lama yang sama untuk memahami penonton, tetapi mereka menjadi semakin sulit untuk masuk ke jalur online, menurut peneliti media Johanna Blakley. Seiring media sosial tumbuh melewati media tradisional, dan pengguna wanita melebihi jumlah pria, Blakley menjelaskan perubahan-perubahan apa yang tersedia untuk masa depan media.
- Media maven
Johanna Blakley studies the impact of mass media and entertainment on our world. Full bio

Double-click the English transcript below to play the video.

00:15
I'm going to make an argumentargumen todayhari ini
0
0
2000
Saya akan memberikan argumen hari ini
00:17
that maymungkin seemterlihat a little bitsedikit crazygila:
1
2000
3000
yang mungkin kelihatan sedikit gila:
00:20
socialsosial mediamedia and the endakhir of genderjenis kelamin.
2
5000
3000
media sosial dan akhir dari gender.
00:23
Let me connectmenghubungkan the dotstitik-titik.
3
8000
2000
Ijinkan saya menghubungkan titik-titik itu.
00:26
I'm going to arguememperdebatkan todayhari ini
4
11000
2000
Saya akan berargumentasi hari ini
00:28
that the socialsosial mediamedia applicationsaplikasi
5
13000
2000
bahwa aplikasi-aplikasi media sosial
00:30
that we all know and love, or love to hatebenci,
6
15000
3000
yang kita semua ketahui dan cintai, atau cintai hingga benci,
00:33
are actuallysebenarnya going to help freebebas us
7
18000
2000
sesungguhnya akan membantu membebaskan kita
00:35
from some of the absurdkonyol assumptionsasumsi
8
20000
2000
dari beberapa asumsi yang konyol
00:37
that we have as a societymasyarakat about genderjenis kelamin.
9
22000
3000
yang kita punya sebagai masyarakat mengenai gender.
00:40
I think that socialsosial mediamedia
10
25000
2000
Saya berpikir bahwa media sosial
00:42
is actuallysebenarnya going to help us dismantlemembongkar
11
27000
2000
sesungguhnya akan membantu kita membongkar
00:44
some of the sillybodoh and demeaningmerendahkan stereotypesstereotip
12
29000
3000
beberapa stereotip yang bodoh dan merendahkan
00:47
that we see in mediamedia and advertisingiklan
13
32000
3000
yang kita lihat di media dan iklan
00:50
about genderjenis kelamin.
14
35000
2000
mengenai gender.
00:52
If you hadn'ttidak noticedmelihat,
15
37000
2000
Jika anda tidak memperhatikan,
00:54
our mediamedia climateiklim generallyumumnya providesmenyediakan
16
39000
2000
iklim media kita biasanya memberikan
00:56
a very distortedterdistorsi mirrorcermin
17
41000
2000
cermin yang sangat merubah
00:58
of our liveshidup and of our genderjenis kelamin,
18
43000
2000
kehidupan kita dan gender kita.
01:00
and I think that's going to changeperubahan.
19
45000
2000
Dan saya pikir itu akan berubah.
01:02
Now mostpaling mediamedia companiesperusahaan --
20
47000
2000
Sekarang kebanyakan perusahaan-perusahaan media --
01:04
televisiontelevisi, radioradio, publishingpenerbitan, gamespertandingan, you namenama it --
21
49000
3000
televisi, radio, penerbit, permainan, dan lain-lain --
01:07
they use very rigidkaku segmentationsegmentasi methodsmetode
22
52000
3000
mereka menggunakan metode segmentasi yang sangat kaku
01:10
in ordermemesan to understandmemahami theirmereka audiencespenonton.
23
55000
2000
untuk memahami penonton mereka.
01:12
It's old-schoolsekolah tua demographicsdemografi.
24
57000
2000
Itu merupakan demografik lama.
01:14
They come up with these very restrictiveketat labelslabel to definemenetapkan us.
25
59000
4000
Mereka datang dengan label-label yang sangat membatasi ini untuk menjelaskan kita.
01:19
Now the crazygila thing
26
64000
2000
Sekarang hal yang gila
01:21
is that mediamedia companiesperusahaan believe
27
66000
2000
adalah perusahaan-perusahaan media itu percaya
01:23
that if you falljatuh withindalam a certaintertentu demographicdemografis categorykategori
28
68000
3000
bahwa jika anda berada dalam kategori demografik tertentu
01:26
then you are predictabledapat diprediksi in certaintertentu wayscara --
29
71000
2000
maka anda dapat diramalkan dengan cara-cara tertentu.
01:28
you have certaintertentu tasterasa,
30
73000
2000
Anda mempunya rasa tertentu,
01:30
that you like certaintertentu things.
31
75000
2000
bahwa anda menyukai hal-hal tertentu.
01:32
And so the bizarreaneh resulthasil of this
32
77000
2000
Dan hasil yang aneh dari ini
01:34
is that mostpaling of our popularpopuler culturebudaya
33
79000
2000
adalah kebanyakan budaya populer kita
01:36
is actuallysebenarnya basedberbasis on these presumptionsanggapan
34
81000
2000
sesungguhnya berdasarkan pada praduga-praduga ini
01:38
about our demographicsdemografi.
35
83000
2000
mengenai demografik kita.
01:41
AgeUmur demographicsdemografi:
36
86000
2000
Demografik usia:
01:43
the 18 to 49 demodemo
37
88000
2000
Demo usia 18 hingga 49,
01:45
has had a hugebesar impactdampak
38
90000
2000
telah memiliki pengaruh yang besar
01:47
on all massmassa mediamedia programmingpemrograman in this countrynegara
39
92000
2000
pada semua pemrograman media massa di negara ini
01:49
sincesejak the 1960s,
40
94000
2000
sejak tahun 1960-an,
01:51
when the babybayi boomersboomer were still youngmuda.
41
96000
3000
ketika baby boomers masih muda.
01:54
Now they'vemereka sudah agedberumur out of that demographicdemografis,
42
99000
3000
Sekarang usia mereka telah keluar dari demografik itu,
01:57
but it's still the casekasus
43
102000
2000
tetapi masih menjadi kasus
01:59
that powerfulkuat ratingsperingkat companiesperusahaan like NielsonNielson
44
104000
2000
bahwa perusahaan-perusahaan pemeringkat yang kuat seperti Nielson
02:01
don't even take into accountrekening
45
106000
2000
bahkan tidak memperhitungkan
02:03
viewerspemirsa of televisiontelevisi showsmenunjukkan over ageusia 54.
46
108000
3000
penonton acara televisi yang berusia lebih dari 54 tahun.
02:06
In our mediamedia environmentlingkungan Hidup,
47
111000
2000
Dalam lingkungan media kita,
02:08
it's as if they don't even existada.
48
113000
2000
seolah-olah mereka bahkan tidak ada.
02:10
Now, if you watch "MadGila MenLaki-laki," like I do --
49
115000
2000
Sekarang jika anda menonton "Mad Med" seperti saya --
02:12
it's a popularpopuler TVTV showmenunjukkan in the StatesSerikat --
50
117000
3000
acara TV yang populer di Amerika --
02:15
DrDr. FayeFaye MillerMiller does something calledbernama psychographicspsychographics,
51
120000
3000
Dr. Faye Miller melalukan sesuatu yang disebut psikografik,
02:18
whichyang first camedatang about in the 1960s,
52
123000
3000
yang pertama-tama muncul sekitar tahun 1960-an,
02:21
where you createmembuat these complexkompleks psychologicalpsikologis profilesProfil
53
126000
2000
dimana anda menciptakan profil-profil psikologi kompleks
02:23
of consumerskonsumen.
54
128000
2000
dari para pelanggan.
02:25
But psychographicspsychographics really haven'ttidak had a hugebesar impactdampak on the mediamedia businessbisnis.
55
130000
3000
Tetapi psikografik belum mempunyai dampak yang besar pada bisnis media.
02:28
It's really just been basicdasar demographicsdemografi.
56
133000
3000
Hanya demografik dasar.
02:32
So I'm at the NormanNorman LearLear CenterPusat at USCUSC,
57
137000
3000
Saya bekerja di Norman Lear Center di USC.
02:35
and we'vekita sudah doneselesai a lot of researchpenelitian over the last seventujuh, eightdelapan yearstahun
58
140000
3000
Dan kami telah melakukan banyak riset selama tujuh, delapan tahun terakhir
02:38
on demographicsdemografi
59
143000
2000
mengenai demografik
02:40
and how they affectmempengaruhi mediamedia and entertainmenthiburan
60
145000
2000
dan bagaimana mereka mempengaruhi media dan hiburan
02:42
in this countrynegara and abroaddi luar negeri.
61
147000
2000
di negara ini dan luar negeri.
02:44
And in the last threetiga yearstahun,
62
149000
2000
Dan dalam tiga tahun terakhir
02:46
we'vekita sudah been looking specificallysecara khusus at socialsosial mediamedia to see what has changedberubah,
63
151000
3000
kami telah mencari secara khusus pada media sosial untuk melihat apa yang berubah.
02:49
and we'vekita sudah discoveredditemukan some very interestingmenarik things.
64
154000
3000
Dan kami telah menemukan sesuatu yang sangat menarik.
02:53
All the people who participateikut in socialsosial mediamedia networksjaringan
65
158000
2000
Semua orang yang berpartisipasi dalam jaringan media sosial
02:55
belongtermasuk to the samesama oldtua demographicdemografis categorieskategori
66
160000
3000
memiliki kategori demografi lama yang sama
02:58
that mediamedia companiesperusahaan and advertiserspengiklan
67
163000
2000
yang perusahaan-perusahaan media dan pengiklan
03:00
have used in ordermemesan to understandmemahami them.
68
165000
2000
telah gunakan untuk memahami mereka.
03:02
But those categorieskategori mean even lesskurang now
69
167000
3000
Tetapi kategori-kategori itu bahkan kurang berarti sekarang
03:05
than they did before,
70
170000
2000
daripada yang mereka lakukan sebelumnya.
03:07
because with onlineon line networkingjaringan toolsalat,
71
172000
2000
Karena dengan perangkat jaringan online.
03:09
it's much easierlebih mudah for us
72
174000
2000
menjadi lebih mudah bagi kami
03:11
to escapemelarikan diri some of our demographicdemografis boxeskotak.
73
176000
2000
untuk melepaskan beberapa dari kotak-kotak demografik kita.
03:13
We're ablesanggup to connectmenghubungkan with people quitecukup freelybebas
74
178000
3000
Kita dapat berhubungan dengan orang lebih bebas
03:16
and to redefinemendefinisikan ulang ourselvesdiri onlineon line.
75
181000
2000
dan untuk mendefinisikan kita sendiri secara online.
03:18
And we can lieberbohong about our ageusia onlineon line, too, prettycantik easilymudah.
76
183000
3000
Dan kita dapat berbohong mengenai umur kita secara online dengan sangat mudah juga.
03:22
We can alsojuga connectmenghubungkan with people
77
187000
3000
Kita juga dapat berhubungan dengan orang
03:25
basedberbasis on our very specificspesifik interestsminat.
78
190000
2000
berdasarkan minat kita yang sangat khusus.
03:27
We don't need a mediamedia companyperusahaan
79
192000
2000
Kita tidak membutuhkan perusahaan media
03:29
to help do this for us.
80
194000
2000
untuk membantu kita melakukan ini.
03:31
So the traditionaltradisional mediamedia companiesperusahaan, of courseTentu saja,
81
196000
3000
Sehingga perusahaan-perusahaan media tradisional, tentunya,
03:34
are payingpembayaran very closedekat attentionperhatian to these onlineon line communitiesmasyarakat.
82
199000
3000
sangat memperhatikan komunitas-komunitas online ini.
03:37
They know this is the massmassa audiencehadirin of the futuremasa depan;
83
202000
3000
Mereka mengetahui ini adalah penonton masa depan
03:40
they need to figureangka it out.
84
205000
2000
Mereka perlu memahaminya.
03:42
But they're havingmemiliki a hardkeras time doing it
85
207000
2000
Tetapi mereka kesulitan melakukan itu
03:44
because they're still tryingmencoba to use demographicsdemografi in ordermemesan to understandmemahami them,
86
209000
3000
karena mereka masih mencoba menggunakan demografik untuk memahami mereka,
03:47
because that's how adiklan ratestarif are still determinedbertekad.
87
212000
3000
karena itulah bagaimana tingkat iklan masih ditentukan.
03:50
When they're monitoringpemantauan your clickstreamclickstream --
88
215000
2000
Ketika mereka memonitor clickstream anda --
03:52
and you know they are --
89
217000
2000
dan anda tahu itu --
03:54
they have a really hardkeras time
90
219000
2000
mereka benar-benar kesulitan
03:56
figuringmencari tahu out your ageusia, your genderjenis kelamin and your incomependapatan.
91
221000
2000
mengetahui umur anda, jenis kelamin anda dan pendapatan anda.
03:58
They can make some educatedberpendidikan guessesTebakan.
92
223000
2000
Mereka dapat membuat semacam tebakan berpendidikan.
04:00
But they get a lot more informationinformasi
93
225000
2000
Tetapi mereka mendapatkan informasi yang lebih
04:02
about what you do onlineon line,
94
227000
2000
mengenai apa yang anda lakukan secara online,
04:04
what you like, what interestsminat you.
95
229000
2000
apa yang anda sukai, apa minat anda.
04:06
That's easierlebih mudah for them to find out than who you are.
96
231000
3000
Itu lebih mudah bagi mereka untuk mengetahui siapa anda.
04:09
And even thoughmeskipun that's still sortmenyortir of creepymenyeramkan,
97
234000
3000
Dan meskipun itu masih menyeramkan,
04:12
there is an upsideterbalik
98
237000
2000
Ada sisi positif
04:14
to havingmemiliki your tasterasa monitoreddimonitor.
99
239000
3000
dengan adanya pengawasan terhadap selera anda.
04:17
SuddenlyTiba-tiba our tasterasa is beingmakhluk respecteddihormati
100
242000
2000
TIba-tiba selera kita dihormati
04:19
in a way that it hasn'tbelum been before.
101
244000
2000
dengan cara yang belum pernah sebelumnya.
04:21
It had been presumeddiduga before.
102
246000
2000
Sudah diasumsikan sebelumnya.
04:24
So when you look onlineon line at the way people aggregateagregat,
103
249000
3000
Jadi ketika anda melihat online pada cara orang berkumpul,
04:27
they don't aggregateagregat
104
252000
2000
mereka tidak berkumpul
04:29
around ageusia, genderjenis kelamin and incomependapatan.
105
254000
2000
di sekitar umur, jenis kelamin dan pendapatan.
04:31
They aggregateagregat around the things they love,
106
256000
2000
Mereka berkumpul di sekitar hal-hal yang mereka cintai,
04:33
the things that they like,
107
258000
2000
hal-hal yang mereka sukai.
04:35
and if you think about it, sharedbersama interestsminat and valuesnilai
108
260000
2000
Dan jika kamu berpikir mengenainya, berbagi minat dan nilai-nilai
04:37
are a farjauh more powerfulkuat aggregatoragregator of humanmanusia beingsmakhluk
109
262000
3000
merupakan penyatu manusia yang jauh lebih kuat
04:40
than demographicdemografis categorieskategori.
110
265000
2000
daripada kategori-kategori demografik.
04:42
I'd much ratheragak know
111
267000
2000
Saya lebih suka tahu
04:44
whetherapakah you like "BuffyBuffy the VampireVampir SlayerPembunuh"
112
269000
3000
apakah anda menyukai "Buffy the Vampire Slayer"
04:47
ratheragak than how oldtua you are.
113
272000
2000
daripada berapa usia anda.
04:49
That would tell me something more substantialbesar about you.
114
274000
3000
Itu akan memberitahu saya sesuatu yang lebih mendasar mengenai anda.
04:53
Now there's something elselain that we'vekita sudah discoveredditemukan about socialsosial mediamedia
115
278000
2000
Sekarang terdapat sesuatu yang lain yang telah kami temukan mengenai media sosial
04:55
that's actuallysebenarnya quitecukup surprisingmengejutkan.
116
280000
2000
yang sesungguhnya cukup mengejutkan.
04:57
It turnsberubah out that womenwanita
117
282000
2000
Ternyata wanita
04:59
are really drivingmenyetir the socialsosial mediamedia revolutionrevolusi.
118
284000
3000
benar-benar menggerakkan revolusi media sosial.
05:03
If you look at the statisticsstatistik --
119
288000
2000
Jika anda melihat statistik --
05:05
these are worldwidedi seluruh dunia statisticsstatistik --
120
290000
2000
ini adalah statistik seluruh dunia ---
05:07
in everysetiap singletunggal ageusia categorykategori,
121
292000
3000
dalam setiap kategori umur,
05:10
womenwanita actuallysebenarnya outnumbermelebihi jumlah menpria
122
295000
2000
wanita sesungguhnya melampaui jumlah pria
05:12
in theirmereka use of socialsosial networkingjaringan technologiesteknologi.
123
297000
3000
dalam penggunaan teknologi jaringan sosial mereka.
05:16
And then if you look at the amountjumlah of time
124
301000
2000
Dan kemudian jika anda melihat jumlah waktu
05:18
that they spendmenghabiskan on these sitessitus,
125
303000
2000
yang mereka habiskan di situs-situs ini,
05:20
they trulysungguh dominatemendominasi the socialsosial mediamedia spaceruang,
126
305000
3000
mereka benar-benar mendominasi ruang media sosial,
05:23
whichyang is a spaceruang that's havingmemiliki a hugebesar impactdampak
127
308000
3000
yang merupakan ruang yang mempunyai dampak yang besar
05:26
on oldtua mediamedia.
128
311000
2000
pada media lama.
05:28
The questionpertanyaan is: what sortmenyortir of impactdampak
129
313000
2000
Pertanyaannya adalah, apa jenis dampak
05:30
is this going to have on our culturebudaya,
130
315000
3000
yang akan dimiliki pada kultur kita,
05:33
and what's it going to mean for womenwanita?
131
318000
2000
dan apa artinya bagi wanita?
05:35
If the casekasus is that socialsosial mediamedia
132
320000
2000
Jika kasusnya adalah bahwa media sosial
05:37
is dominatingmendominasi oldtua mediamedia
133
322000
2000
mendominasi media lama
05:39
and womenwanita are dominatingmendominasi socialsosial mediamedia,
134
324000
3000
dan wanita mendominasi media sosial,
05:42
then does that mean that womenwanita
135
327000
2000
maka apakah itu berarti wanita
05:44
are going to take over globalglobal mediamedia?
136
329000
2000
akan mengambil alih media global?
05:46
Are we suddenlymendadak going to see
137
331000
2000
Apakah kita tiba-tiba akan melihat
05:48
a lot more femalewanita characterskarakter in cartoonskartun
138
333000
2000
lebih banyak karakter wanita dalam kartun-kartun
05:50
and in gamespertandingan and on TVTV showsmenunjukkan?
139
335000
3000
dan dalam game-game dan di pertunjukan-pertunjukan TV?
05:53
Will the nextberikutnya big-budgetBig-anggaran blockbusterblockbuster moviesfilm
140
338000
4000
Akankan film-film laris berbiaya besar berikutnya
05:57
actuallysebenarnya be chickcewek flicksfilm?
141
342000
3000
sesungguhnya merupakan film-film yang menarik bagi wanita?
06:00
Could this be possiblemungkin,
142
345000
2000
Dapatkah hal ini dimungkinkan,
06:02
that suddenlymendadak our mediamedia landscapepemandangan
143
347000
2000
bahwa tiba-tiba pemandangan media kita
06:04
will becomemenjadi a feministfeminis landscapepemandangan?
144
349000
3000
akan menjadi pemandangan feminis?
06:08
Well, I actuallysebenarnya don't think that's going to be the casekasus.
145
353000
3000
Saya sesungguhnya berpikir itu tidak akan terjadi.
06:11
I think that mediamedia companiesperusahaan are going to hiremempekerjakan a lot more womenwanita,
146
356000
3000
Saya berpikir bahwa perusahaan-perusahaan media akan mempekerjakan lebih banyak wanita,
06:14
because they realizemenyadari this is importantpenting for theirmereka businessbisnis,
147
359000
2000
karena mereka menyadari hal ini penting bagi bisnis mereka.
06:16
and I think that womenwanita
148
361000
2000
Dan saya berpikir bahwa wanita
06:18
are alsojuga going to continueterus to dominatemendominasi
149
363000
2000
juga akan terus mendominasi
06:20
the socialsosial mediamedia spherebola.
150
365000
2000
lingkup media sosial.
06:22
But I think womenwanita are actuallysebenarnya going to be -- ironicallyironisnya enoughcukup --
151
367000
3000
Tetapi saya pikir wanita sesungguhnya akan menjadi -- cukup ironis --
06:25
responsiblebertanggung jawab for drivingmenyetir a stakesaham throughmelalui the heartjantung
152
370000
3000
bertanggung jawab untuk menggerakkan pancang
06:28
of cheesymurahan genrealiran categorieskategori
153
373000
4000
kategori-kategori aliran murahan
06:32
like the "chickcewek flickfilm"
154
377000
2000
seperti film yang menarik bagi wanita
06:34
and all these other genrealiran categorieskategori
155
379000
2000
dan semua kategori aliran yang lain ini
06:36
that presumemenganggap that certaintertentu demographicdemografis groupskelompok
156
381000
3000
yang menganggap bahwa kelompok demografik tertentu
06:39
like certaintertentu things --
157
384000
2000
menyukai hal-hal tertentu,
06:41
that HispanicsHispanik like certaintertentu things,
158
386000
2000
bahwa Hispanik menyukai hal-hal tertentu,
06:43
that youngmuda people like certaintertentu things.
159
388000
2000
bahwa orang-orang muda menyukai hal-hal tertentu.
06:45
This is farjauh too simplisticsederhana.
160
390000
2000
Hal ini jauh terlalu sederhana.
06:47
The futuremasa depan entertainmenthiburan mediamedia that we're going to see
161
392000
3000
Media hiburan mendatang yang akan kita lihat
06:50
is going to be very data-drivendata-driven,
162
395000
2000
akan sangat berbasis data,
06:52
and it's going to be basedberbasis on the informationinformasi
163
397000
2000
dan akan berdasarkan pada informasi tersebut
06:54
that we ascertainmemastikan from tasterasa communitiesmasyarakat onlineon line,
164
399000
3000
yang kita pastikan dari rasa komunitas secara online,
06:57
where womenwanita are really drivingmenyetir the actiontindakan.
165
402000
3000
dimana wanita benar-benar menggerakkan aksi tersebut.
07:00
So you maymungkin be askingmeminta, well why is it importantpenting
166
405000
3000
Sehingga anda mungkin bertanya, mengapa penting
07:03
that I know what entertainsmenghibur people?
167
408000
2000
bagi saya untuk mengetahui apa yang menghibur orang?
07:05
Why should I know this?
168
410000
2000
Mengapa saya harus mengetahui ini?
07:07
Of courseTentu saja, oldtua mediamedia companiesperusahaan and advertiserspengiklan
169
412000
2000
Tentu, perusahaan-perusahaan media dan pengiklan lama
07:09
need to know this.
170
414000
2000
perlu mengetahui ini.
07:11
But my argumentargumen is that,
171
416000
2000
Tetapi argumen saya adalah bahwa,
07:13
if you want to understandmemahami the globalglobal villageDesa,
172
418000
2000
jika anda ingin mengetahui perkampungan global,
07:15
it's probablymungkin a good ideaide that you figureangka out
173
420000
2000
mungkin merupakan ide yang baik bahwa anda memahami
07:17
what they're passionatebergairah about, what amusesmenghibur them,
174
422000
3000
apa yang membuat mereka bergairah, apa yang menghibur mereka,
07:20
what they choosememilih to do in theirmereka freebebas time.
175
425000
3000
apa yang mereka pilih untuk dilakukan pada waktu senggang mereka.
07:23
This is a very importantpenting thing to know about people.
176
428000
3000
Hal ini merupakan hal yang sangat penting untuk mengetahui orang.
07:26
I've spentmenghabiskan mostpaling of my professionalprofesional life
177
431000
3000
Saya telah menghabiskan banyak kehidupan profesional saya
07:29
researchingmeneliti mediamedia and entertainmenthiburan
178
434000
2000
meneliti media dan hiburan
07:31
and its impactdampak on people'sorang-orang liveshidup.
179
436000
2000
dan dampaknya pada kehidupan orang.
07:33
And I do it not just because it's funmenyenangkan --
180
438000
3000
Dan saya melakukannya, bukan hanya karena hal itu menyenangkan --
07:36
thoughmeskipun actuallysebenarnya, it is really funmenyenangkan --
181
441000
2000
meskipun sesungguhnya, hal itu benar-benar menyenangkan --
07:38
but alsojuga because
182
443000
2000
tetapi juga karena
07:40
our researchpenelitian has shownditunjukkan over and over again
183
445000
2000
riset kami telah menunjukkan berkali-kali dan berkali-kali lagi
07:42
that entertainmenthiburan and playbermain
184
447000
2000
bahwa hiburan dan permainan
07:44
have a hugebesar impactdampak on people'sorang-orang liveshidup --
185
449000
3000
mempunyai dampak yang besar pada kehidupan orang --
07:47
for instancecontoh, on theirmereka politicalpolitik beliefskeyakinan
186
452000
2000
contohnya, pada keyakinan politik mereka
07:49
and on theirmereka healthkesehatan.
187
454000
2000
dan pada kesehatan mereka.
07:51
And so, if you have any interestbunga in understandingpengertian the worlddunia,
188
456000
3000
Dan juga, jika anda mempunyai minat dalam memahami dunia,
07:54
looking at how people amusemenghibur themselvesdiri
189
459000
2000
melihat bagaimana orang menghibur mereka sendiri
07:56
is a really good way to startmulai.
190
461000
3000
merupakan cara yang paling baik untuk memulai.
07:59
So imaginemembayangkan a mediamedia atmospheresuasana
191
464000
3000
Sehingga bayangkan suatu atmosfir media
08:02
that isn't dominateddidominasi by lametimpang stereotypesstereotip
192
467000
3000
yang tidak didominasi oleh stereotip-stereotip timpang
08:05
about genderjenis kelamin
193
470000
2000
mengenai gender
08:07
and other demographicdemografis characteristicskarakteristik.
194
472000
2000
dan karakteristik demografik lain.
08:09
Can you even imaginemembayangkan what that looksterlihat like?
195
474000
2000
Dapatkah anda membayangkan seperti apa kelihatannya?
08:11
I can't wait to find out what it looksterlihat like.
196
476000
2000
Saya tidak dapat sabar untuk menemukan seperti apa kelihatannya.
08:13
Thank you so much.
197
478000
2000
Terima kasih banyak.
08:15
(ApplauseTepuk tangan)
198
480000
6000
(Tepuk tangan)
Translated by Achmad Yani
Reviewed by Irma Amelia Muhammad

▲Back to top

ABOUT THE SPEAKER
Johanna Blakley - Media maven
Johanna Blakley studies the impact of mass media and entertainment on our world.

Why you should listen

As the Deputy Director of the Norman Lear Center (a media-focused think tank at the University of Southern California) Johanna Blakley spends much of her time exploring how our entertainment interacts with our political, commercial and social habits. She is especially interested in the surprising impact of intellectual property rights on innovation, organizing conferences around the lack of creative ownership in fashion as well as technology and the ownership of creative content.

Blakley has worked across a huge variety of media platforms -- producing for the web on a large scale, conducting gaming research, coordinating events for film festivals and executing consumer research on entertainment and politics. Drawing on this vast body of experience, she also lectures at USC and helped develop their masters program in Public Diplomacy.

More profile about the speaker
Johanna Blakley | Speaker | TED.com

Data provided by TED.

This site was created in May 2015 and the last update was on January 12, 2020. It will no longer be updated.

We are currently creating a new site called "eng.lish.video" and would be grateful if you could access it.

If you have any questions or suggestions, please feel free to write comments in your language on the contact form.

Privacy Policy

Developer's Blog

Buy Me A Coffee