ABOUT THE SPEAKER
Thomas Insel - Neuroscientist and psychiatrist
The Director of the National Institute of Mental Health, Thomas Insel supports research that will help us understand, treat and even prevent mental disorders.

Why you should listen

Thomas Insel has seen many advances in the understanding of mental disorders since becoming the Director of the National Institute of Mental Health (NIMH) in 2002. During his tenure, major breakthroughs have been made in the areas of practical clinical trials, autism research and the role of genetics in mental illnesses.

Prior to his appointment at the NIMH, Insel was a professor of psychiatry at Emory University, studying the neurobiology of complex social behaviors. While there, he was the founding director of the NSF Center for Behavioral Neuroscience and director of the NIH-funded Center for Autism Research. He has published over 250 scientific articles and four books and has served on numerous academic, scientific, and professional committees and boards. He is a member of the Institute of Medicine, a fellow of the American College of Neuropsychopharmacology, and a recipient of the Outstanding Service Award from the U.S. Public Health Service and the 2010 La Fondation IPSEN Neuronal Plasticity Prize. 

More profile about the speaker
Thomas Insel | Speaker | TED.com
TEDxCaltech

Thomas Insel: Toward a new understanding of mental illness

Thomas Insel: Pemahaman baru tentang penyakit kejiwaan

Filmed:
1,412,184 views

Berkat pendeteksian dini, sekarang tingkat kematian karena penyakit jantung telah berkurang 63% dibandingkan satu dasawarsa yang lalu. Thomas Insel, Direktur National Institue of Mental Health Amerika Serikat berpikir: Dapatkah kita melakukan hal yang sama untuk depresi dan skizofrenia? Menurutnya, langkah pertama dari penelitian baru ini adalah dengan merekonstruksi pemahaman kita akan kelainan ini: berhenti menyebutnya sebagai "kelainan kejiwaan" dan mulai memahaminya sebagai "kelainan otak."
- Neuroscientist and psychiatrist
The Director of the National Institute of Mental Health, Thomas Insel supports research that will help us understand, treat and even prevent mental disorders. Full bio

Double-click the English transcript below to play the video.

00:12
So let's startmulai with some good newsberita,
0
530
2961
Mari kita mulai dengan beberapa kabar baik,
00:15
and the good newsberita has to do with what do we know
1
3491
2349
sehubungan dengan hal-hal yang telah kita ketahui
00:17
basedberbasis on biomedicalbiomedis researchpenelitian
2
5840
2267
berdasarkan penelitian biomedis
00:20
that actuallysebenarnya has changedberubah the outcomeshasil
3
8107
3454
yang benar-benar telah mengubah hasil perawatan
00:23
for manybanyak very seriousserius diseasespenyakit?
4
11561
3099
berbagai penyakit yang tergolong serius.
00:26
Let's startmulai with leukemialeukemia,
5
14660
2247
Mari kita mulai dengan leukemia,
00:28
acuteakut lymphoblasticLymphoblastic leukemialeukemia, ALL,
6
16907
2528
leukemia limfositik akut (ALL),
00:31
the mostpaling commonumum cancerkanker of childrenanak-anak.
7
19435
2438
kanker yang paling umum menyerang anak-anak.
00:33
When I was a studentmahasiswa,
8
21873
1962
Ketika saya masih di sekolah medis,
00:35
the mortalitykematian ratemenilai was about 95 percentpersen.
9
23835
3840
angka kematiannya sekitar 95 persen.
00:39
TodayHari ini, some 25, 30 yearstahun laterkemudian, we're talkingpembicaraan about
10
27675
3133
Hari ini, 25-30 tahun setelahnya,
00:42
a mortalitykematian ratemenilai that's reduceddikurangi by 85 percentpersen.
11
30808
3627
angka kematiannya telah berkurang
sebanyak 85 persen.
00:46
SixEnam thousandribu childrenanak-anak eachsetiap yeartahun
12
34435
2616
Enam ribu anak tiap tahun
00:49
who would have previouslysebelumnya diedmeninggal of this diseasepenyakit are curedsembuh.
13
37051
4189
yang sebelumnya mungkin meninggal
karena penyakit ini, sekarang bisa sembuh.
00:53
If you want the really bigbesar numbersangka,
14
41240
1791
Kalau Anda ingin tahu angka-angka
yang benar-benar besar,
00:55
look at these numbersangka for heartjantung diseasepenyakit.
15
43031
2828
mari lihat data untuk penyakit jantung.
Penyakit jantung dulu merupakan
penyebab kematian terbesar,
00:57
HeartJantung diseasepenyakit used to be the biggestterbesar killerpembunuh,
16
45859
1792
00:59
particularlyterutama for menpria in theirmereka 40s.
17
47651
1504
terutama untuk pria berusia 40-an.
01:01
TodayHari ini, we'vekita sudah seenterlihat a 63-percent-persen reductionpengurangan in mortalitykematian
18
49155
3494
Sekarang, angka kematiannya sudah berkurang
01:04
from heartjantung diseasepenyakit --
19
52649
2061
sebanyak 63 persen --
01:06
remarkablysungguh, 1.1 millionjuta deathskematian averteddihindari everysetiap yeartahun.
20
54710
4885
kita berhasil mengurangi angka kematian
sebesar 1,1 juta jiwa setiap tahun.
01:11
AIDSAIDS, incrediblyluar biasa, has just been namedbernama,
21
59595
2721
Baru-baru ini, bulan lalu AIDS dimasukkan pada
01:14
in the pastlalu monthbulan, a chronickronis diseasepenyakit,
22
62316
2281
kategori penyakit kronis.
01:16
meaningberarti that a 20-year-old-tahun who becomesmenjadi infectedterinfeksi with HIVHIV
23
64597
2915
yang artinya, apabila seseorang berusia 20-an terinfeksi HIV,
01:19
is expecteddiharapkan not to livehidup weeksminggu, monthsbulan, or a couplepasangan of yearstahun,
24
67512
4071
harapan hidup mereka bukan dalam jangka waktu
mingguan, bulanan, atau tahunan,
01:23
as we said only a decadedasawarsa agolalu,
25
71583
2270
seperti yang biasanya kita katakan
sepuluh tahun yang lalu,
01:25
but is thought to livehidup decadesdekade,
26
73853
2392
tapi dalam jangka waktu dasawarsa,
01:28
probablymungkin to diemati in his '60s or '70s from other causespenyebab altogethersama sekali.
27
76245
4496
dimana mereka mungkin akan meninggal di usia
60-an atau 70-an karena penyakit lainnya.
01:32
These are just remarkableluar biasa, remarkableluar biasa changesperubahan
28
80741
3025
Ini adalah perubahan luar biasa
01:35
in the outlookpandangan for some of the biggestterbesar killerspembunuh.
29
83766
2589
dalam cara kita melihat beberapa
faktor penyebab kematian utama.
01:38
And one in particulartertentu
30
86355
2079
Dan salah satunya
01:40
that you probablymungkin wouldn'ttidak akan know about, strokepukulan,
31
88434
2045
yang mungkin tidak Anda ketahui,
yaitu penyakit stroke
01:42
whichyang has been, alongsepanjang with heartjantung diseasepenyakit,
32
90479
1601
yang bersama dengan penyakit jantung,
01:44
one of the biggestterbesar killerspembunuh in this countrynegara,
33
92080
2178
merupakan salah satu penyebab kematian
terbesar di AS
01:46
is a diseasepenyakit in whichyang now we know
34
94258
1791
adalah penyakit yang sekarang kita tahu
01:48
that if you can get people into the emergencykeadaan darurat roomkamar
35
96049
2929
jika Anda bisa melarikan penderita stroke ke UGD
01:50
withindalam threetiga hoursjam of the onsetawal,
36
98978
2174
dalam 3 jam pertama sejak mereka terkena
serangan stroke,
01:53
some 30 percentpersen of them will be ablesanggup to leavemeninggalkan the hospitalRSUD
37
101152
2605
kurang lebih 30 persen pasien akan dapat
meninggalkan rumah sakit
01:55
withouttanpa any disabilityCacat whatsoeverapa pun.
38
103757
3119
tanpa menderita kecacatan apapun.
01:58
RemarkableLuar biasa storiescerita,
39
106876
2257
Kisah-kisah luar biasa,
02:01
good-newsbaik berita storiescerita,
40
109133
2031
kabar baik,
02:03
all of whichyang boilmendidih down to understandingpengertian
41
111164
3065
yang semuanya membuat kita lebih mengerti akan
02:06
something about the diseasespenyakit that has alloweddiizinkan us
42
114229
3352
penyakit-penyakit tersebut, sehingga kita
02:09
to detectmendeteksi earlyawal and intervenecampur tangan earlyawal.
43
117581
3323
dapat mendeteksi dan menanggulanginya sejak dini.
02:12
EarlyAwal detectiondeteksi, earlyawal interventionintervensi,
44
120904
2135
Pendeteksian dan penanggulangan dini
02:15
that's the storycerita for these successeskeberhasilan.
45
123039
3070
itulah kisah di balik keberhasilan ini.
02:18
UnfortunatelySayangnya, the newsberita is not all good.
46
126109
2736
Sayangnya, tidak semuanya adalah kabar baik.
02:20
Let's talk about one other storycerita
47
128845
2349
Mari kita bahas satu kisah lain
02:23
whichyang has to do with suicidebunuh diri.
48
131194
1691
yang berhubungan dengan bunuh diri.
02:24
Now this is, of courseTentu saja, not a diseasepenyakit, perper sese.
49
132885
2652
Nah, ini tentu saja, bukan sekedar penyakit.
02:27
It's a conditionkondisi, or it's a situationsituasi
50
135537
3088
Ini adalah suatu kondisi, atau situasi
02:30
that leadsmemimpin to mortalitykematian.
51
138625
1789
yang mengarah pada kematian.
02:32
What you maymungkin not realizemenyadari is just how prevalentlazim it is.
52
140414
3080
Yang mungkin belum Anda sadari adalah
bahwa betapa umum ini terjadi.
02:35
There are 38,000 suicidesbunuh diri eachsetiap yeartahun in the UnitedInggris StatesSerikat.
53
143494
4209
Ada 38.000 kasus bunuh diri setiap tahun
di Amerika Serikat.
02:39
That meanscara one about everysetiap 15 minutesmenit.
54
147703
2758
Itu artinya satu kasus setiap 15 menit.
02:42
ThirdKetiga mostpaling commonumum causesebab of deathkematian amongstdiantara people
55
150461
2776
Bunuh diri adalah penyebab kematian terbesar ketiga
02:45
betweenantara the agesusia of 15 and 25.
56
153237
2776
pada orang-orang berusia 15 hingga 25 tahun.
02:48
It's kindjenis of an extraordinaryluar biasa storycerita when you realizemenyadari
57
156013
2248
Sungguh cerita yang luar biasa,
apabila Anda menyadari
02:50
that this is twicedua kali as commonumum as homicidepembunuhan
58
158261
2512
bahwa jumlah ini dua kali lipat lebih banyak
daripada pembunuhan,
02:52
and actuallysebenarnya more commonumum as a sourcesumber of deathkematian
59
160773
2649
dan juga merupakan penyebab kematian
yang lebih umum
02:55
than trafficlalu lintas fatalitieskematian in this countrynegara.
60
163422
3335
dibandingkan kecelakaan lalu lintas di AS.
02:58
Now, when we talk about suicidebunuh diri,
61
166757
2632
Nah, kalau kita berbicara mengenai bunuh diri,
03:01
there is alsojuga a medicalmedis contributionkontribusi here,
62
169389
3112
kita tidak bisa lepas dari adanya faktor medis,
03:04
because 90 percentpersen of suicidesbunuh diri
63
172501
2432
karena 90 persen kasus bunuh diri
03:06
are relatedterkait to a mentalmental illnesspenyakit:
64
174933
1770
berhubungan dengan penyakit kejiwaan:
03:08
depressiondepresi, bipolarbipolar disorderkekacauan, schizophreniaskizofrenia,
65
176703
3046
depresi, kelainan bipolar, skizofrenia,
03:11
anorexiaanoreksia, borderlinebatas personalitykepribadian. There's a long listdaftar
66
179749
3058
anoreksia, borderline personality.
Ada daftar panjang
03:14
of disordersgangguan that contributemenyumbang,
67
182808
2109
kelainan kejiwaan yang menjadi faktor,
03:16
and as I mentionedtersebut before, oftensering earlyawal in life.
68
184917
4024
dan seperti yang saya katakan sebelumnya,
seringnya ini dimulai pada usia dini.
03:20
But it's not just the mortalitykematian from these disordersgangguan.
69
188941
3204
Tapi kita tidak hanya membicarakan kematian
sebagai akibat dari kelainan ini.
03:24
It's alsojuga morbiditymorbiditas.
70
192145
1642
Morbiditas pun termasuk di dalamnya.
03:25
If you look at disabilityCacat,
71
193787
2261
Kalau Anda menggunakan standar ukuran
03:28
as measureddiukur by the WorldDunia HealthKesehatan OrganizationOrganisasi
72
196048
2152
WHO atas kecacatan
03:30
with something they call the DisabilityCacat AdjustedDisesuaikan Life YearsTahun,
73
198200
3525
yang disebut Disability Adjusted Life Years (DALY),
03:33
it's kindjenis of a metricmetrik that nobodytak seorangpun would think of
74
201725
2096
yaitu semacam indikator yang tidak terpikirkan
oleh siapapun,
03:35
exceptkecuali an economistekonom,
75
203821
1314
yang bukan seorang ekonom,
03:37
exceptkecuali it's one way of tryingmencoba to capturemenangkap what is lostkalah
76
205135
3442
dimana ia mengukur apa yang tidak lagi
dimiliki penderita cacat
03:40
in termsistilah of disabilityCacat from medicalmedis causespenyebab,
77
208577
3183
apabila kecacatan tersebut disebabkan
karena faktor medis,
03:43
and as you can see, virtuallysebenarnya 30 percentpersen
78
211760
2893
dan seperti yang Anda lihat, hampir 30 persen
03:46
of all disabilityCacat from all medicalmedis causespenyebab
79
214653
2264
kondisi cacat yang disebabkan faktor medis
03:48
can be attributeddihubungkan to mentalmental disordersgangguan,
80
216917
2560
merupakan kasus kelainan mental
03:51
neuropsychiatricneuropsychiatric syndromesSindrom.
81
219477
2384
sindrom neuropsikiatri.
03:53
You're probablymungkin thinkingberpikir that doesn't make any sensemerasakan.
82
221861
2152
Anda mungkin berpikir bahwa ini tidak masuk akal.
03:56
I mean, cancerkanker seemsSepertinya farjauh more seriousserius.
83
224013
2672
Kanker sepertinya jauh lebih serius
daripada kelainan mental.
03:58
HeartJantung diseasepenyakit seemsSepertinya farjauh more seriousserius.
84
226685
3032
Penyakit jantung kelihatannya masih lebih serius.
04:01
But you can see actuallysebenarnya they are furtherlebih lanjut down this listdaftar,
85
229717
3040
Tapi Anda bisa melihat bahwa keduanya
ada di bawah daftar panjang ini
04:04
and that's because we're talkingpembicaraan here about disabilityCacat.
86
232757
2280
dan itu adalah karena kita sedang membahas
tentang kecacatan di sini.
04:07
What drivesdrive the disabilityCacat for these disordersgangguan
87
235037
2792
Apa yang menyebabkan cacat pada kelainan
04:09
like schizophreniaskizofrenia and bipolarbipolar and depressiondepresi?
88
237829
3904
seperti skizofrenia dan bipolar dan depresi?
04:13
Why are they numberjumlah one here?
89
241733
2975
Kenapa mereka merupakan penyebab kematian
nomor 1?
04:16
Well, there are probablymungkin threetiga reasonsalasan.
90
244708
1509
Ada 3 hal yang mungkin menjadi penyebabnya.
04:18
One is that they're highlysangat prevalentlazim.
91
246217
1972
Yang pertama adalah, tingginya frekuensi
penyakit-penyakit tersebut.
04:20
About one in fivelima people will suffermenderita from one of these disordersgangguan
92
248189
3295
Kurang lebih satu di antara lima orang
menderita salah satu kelainan ini
04:23
in the courseTentu saja of theirmereka lifetimeseumur hidup.
93
251484
2577
selama masa hidup mereka.
04:26
A secondkedua, of courseTentu saja, is that, for some people,
94
254061
2320
Yang kedua yaitu, tentu saja, untuk beberapa orang,
04:28
these becomemenjadi trulysungguh disablingmenonaktifkan,
95
256381
1584
kelainan ini benar-benar menjadikan mereka cacat,
04:29
and it's about fourempat to fivelima percentpersen, perhapsmungkin one in 20.
96
257965
3128
setidaknya dalam 4-5 persen kasus,
sekitar satu di antara 20 orang.
04:33
But what really drivesdrive these numbersangka, this hightinggi morbiditymorbiditas,
97
261093
4264
Tapi yang benar-benar menyebabkan tingginya
jumlah penyakit ini,
04:37
and to some extenttingkat the hightinggi mortalitykematian,
98
265357
2429
dan kadang juga angka kematian yang tinggi,
04:39
is the factfakta that these startmulai very earlyawal in life.
99
267786
3948
adalah fakta bahwa ia dimulai pada usia dini.
04:43
FiftyLima puluh percentpersen will have onsetawal by ageusia 14,
100
271734
3095
50 persen akan mulai menunjukkan gejala
pada usia 14 tahun,
04:46
75 percentpersen by ageusia 24,
101
274829
3120
75 persen pada usia 24 tahun,
04:49
a picturegambar that is very differentberbeda than what one would see
102
277949
3465
gambaran yang sangat berbeda
apabila Anda membandingkannya
04:53
if you're talkingpembicaraan about cancerkanker or heartjantung diseasepenyakit,
103
281414
2271
dengan penyakit seperti kanker atau jantung,
04:55
diabetesdiabetes, hypertensionhipertensi -- mostpaling of the majorutama illnessespenyakit
104
283685
3400
atau diabetes dan hipertensi --
penyakit-penyakit utama
04:59
that we think about as beingmakhluk sourcessumber of morbiditymorbiditas and mortalitykematian.
105
287085
4096
yang seringkali kita sangka sebagai
penyebab utama morbiditas dan mortalitas.
05:03
These are, indeedmemang, the chronickronis disordersgangguan of youngmuda people.
106
291181
6310
Ini adalah, kelainan kronis yang sering dialami
orang-orang muda.
05:09
Now, I starteddimulai by tellingpemberitaan you that there were some good-newsbaik berita storiescerita.
107
297491
2867
Nah, saya memulai paparan ini dengan mengatakan
bahwa ada kabar baik.
05:12
This is obviouslyjelas not one of them.
108
300358
1448
Sudah tentu ini bukan salah satunya.
05:13
This is the partbagian of it that is perhapsmungkin mostpaling difficultsulit,
109
301806
2879
Ini mungkin adalah bagian yang paling rumit,
05:16
and in a sensemerasakan this is a kindjenis of confessionpengakuan for me.
110
304685
2584
dan bisa dibilang ini merupakan semacam
pengakuan dari saya.
05:19
My jobpekerjaan is to actuallysebenarnya make sure that we make progresskemajuan
111
307269
5352
Sebenarnya pekerjaan saya adalah untuk
memastikan bahwa kita mencapai kemajuan
05:24
on all of these disordersgangguan.
112
312621
2352
dalam menanggulangi kelainan-kelainan ini.
05:26
I work for the federalfederal governmentpemerintah.
113
314973
1710
Saya bekerja untuk pemerintah.
05:28
ActuallyBenar-benar, I work for you. You paymembayar my salarygaji.
114
316683
2018
Sebenarnya, saya bekerja untuk Anda.
Andalah yang menggaji saya.
05:30
And maybe at this pointtitik, when you know what I do,
115
318701
2384
Dan mungkin sekarang, setelah Anda tahu
apa yang saya kerjakan,
05:33
or maybe what I've failedgagal to do,
116
321085
2120
atau mungkin apa yang saya gagal kerjakan,
05:35
you'llAnda akan think that I probablymungkin oughtseharusnya to be fireddipecat,
117
323205
2209
Anda mungkin akan berpikir bahwa
saya seharusnya dipecat,
05:37
and I could certainlypasti understandmemahami that.
118
325414
2155
dan saya bisa mengerti seandainya demikian.
05:39
But what I want to suggestmenyarankan, and the reasonalasan I'm here
119
327569
2332
Tapi saya ingin menyarankan,
dan inilah alasan saya berada di sini,
05:41
is to tell you that I think we're about to be
120
329901
3255
untuk mengatakan pada Anda sekalian bahwa
menurut saya kita hampir-hampir ada pada dunia
05:45
in a very differentberbeda worlddunia as we think about these illnessespenyakit.
121
333156
4663
yang sama sekali berbeda, ketika memikirkan
tentang penyakit-penyakit ini.
05:49
What I've been talkingpembicaraan to you about so farjauh is mentalmental disordersgangguan,
122
337819
3106
Sejauh ini saya sudah membahas
mengenai kelainan mental,
05:52
diseasespenyakit of the mindpikiran.
123
340925
1716
penyakit yang menyerang pikiran.
05:54
That's actuallysebenarnya becomingmenjadi a ratheragak unpopulartidak populer termistilah these dayshari,
124
342641
3396
Istilah tersebut agaknya menjadi tidak populer
belakangan ini,
05:58
and people feel that, for whateverterserah reasonalasan,
125
346037
2200
dan apapun alasannya, orang-orang merasa
06:00
it's politicallysecara politis better to use the termistilah behavioralperilaku disordersgangguan
126
348237
3377
lebih tepat menggunakan istilah kelainan perilaku
06:03
and to talk about these as disordersgangguan of behaviortingkah laku.
127
351614
3911
dan berbicara mengenai kelainan tersebut
sebagai bentuk kelainan tingkah laku.
06:07
FairAdil enoughcukup. They are disordersgangguan of behaviortingkah laku,
128
355525
2267
Boleh saja. Mereka memang kelainan perilaku,
06:09
and they are disordersgangguan of the mindpikiran.
129
357792
2000
dan mereka juga kelainan pikiran.
06:11
But what I want to suggestmenyarankan to you
130
359792
2405
Tapi yang ingin saya sarankan adalah,
06:14
is that bothkedua of those termsistilah,
131
362197
1752
bahwa kedua istilah tersebut,
06:15
whichyang have been in playbermain for a centuryabad or more,
132
363949
3018
yang telah digunakan selama satu abad atau lebih,
06:18
are actuallysebenarnya now impedimentshambatan to progresskemajuan,
133
366967
2820
sebenarnya sekarang menjadi penghalang
untuk kemajuan,
06:21
that what we need conceptuallySecara konseptual to make progresskemajuan here
134
369787
4330
dan kita perlu membuat kemajuan konsep
06:26
is to rethinkmemikirkan kembali these disordersgangguan as brainotak disordersgangguan.
135
374117
5208
dengan memikirkan kelainan-kelainan ini
sebagai kelainan otak.
06:31
Now, for some of you, you're going to say,
136
379325
1862
Nah, beberapa dari Anda akan berkata,
06:33
"Oh my goodnesskebaikan, here we go again.
137
381187
2219
"Ya ampun, mulai lagi deh.
06:35
We're going to hearmendengar about a biochemicalbiokimia imbalanceketidakseimbangan
138
383406
2628
Kita akan mulai diceramahi mengenai
ketidakseimbangan biokimia
06:38
or we're going to hearmendengar about drugsnarkoba
139
386034
1735
atau mengenai obat-obatan
06:39
or we're going to hearmendengar about some very simplisticsederhana notiongagasan
140
387769
4826
atau mengenai gagasan sederhana
06:44
that will take our subjectivesubyektif experiencepengalaman
141
392595
2940
yang akan menggunakan pengalaman subyektif kita
06:47
and turnbelok it into moleculesmolekul, or maybe into some sortmenyortir of
142
395535
6072
dan mengubahnya menjadi molekul-molekul,
atau mungkin menjadi
semacam pengertian yang dangkal dan membosankan
06:53
very flatdatar, unidimensionalunidimensional understandingpengertian
143
401607
3218
06:56
of what it is to have depressiondepresi or schizophreniaskizofrenia.
144
404825
4102
mengenai apa rasanya mengalami depresi
atau skizofrenia.
07:00
When we talk about the brainotak, it is anything but
145
408927
4498
Kalau kita membahas tentang otak,
pembahasannya akan jauh dari
07:05
unidimensionalunidimensional or simplisticsederhana or reductionisticreductionistic.
146
413425
3263
dangkal, sederhana, ataupun mudah.
07:08
It dependstergantung, of courseTentu saja, on what scaleskala
147
416688
2959
Tentu saja, ini tergantung pada skala
07:11
or what scopecakupan you want to think about,
148
419647
2296
atau konteks yang ingin Anda gunakan.
07:13
but this is an organorgan of surrealtidak nyata complexitykompleksitas,
149
421943
6280
Tapi otak adalah organ dengan kompleksitas
yang tak bisa dibayangkan,
07:20
and we are just beginningawal to understandmemahami
150
428223
3471
dan kita baru saja mulai memahami
07:23
how to even studybelajar it, whetherapakah you're thinkingberpikir about
151
431694
2173
bahkan cara untuk mempelajarinya,
baik jika Anda memikirkan
07:25
the 100 billionmilyar neuronsneuron that are in the cortexkorteks
152
433867
2582
100 juta sel-sel neuron yang ada di korteks
07:28
or the 100 trilliontriliun synapsessinapsis
153
436449
2145
atau 100 milyar sinapsis
07:30
that make up all the connectionskoneksi.
154
438594
2359
yang menghubungkan semuanya.
07:32
We have just begundimulai to try to figureangka out
155
440953
3576
Kita baru saja mulai memahami
07:36
how do we take this very complexkompleks machinemesin
156
444529
3528
bagaimana cara menangani mesin
yang sangat rumit ini,
07:40
that does extraordinaryluar biasa kindsmacam of informationinformasi processingpengolahan
157
448057
2744
yang mampu memproses berbagai macam
informasi secara luar biasa,
07:42
and use our ownsendiri mindspikiran to understandmemahami
158
450801
2717
dan menggunakan pikiran kita untuk memahami
07:45
this very complexkompleks brainotak that supportsmendukung our ownsendiri mindspikiran.
159
453518
3531
otak yang luar biasa rumit, yang menopang
pikiran kita sendiri.
07:49
It's actuallysebenarnya a kindjenis of cruelkejam trickmenipu of evolutionevolusi
160
457049
2560
Sebenarnya ini semacam trik evolusi yang kejam,
07:51
that we simplysecara sederhana don't have a brainotak
161
459609
3830
bahwa kita tidak memiliki otak
yang terprogram cukup baik
07:55
that seemsSepertinya to be wiredkabel well enoughcukup to understandmemahami itselfdiri.
162
463439
2898
untuk dapat memahami otak itu sendiri.
07:58
In a sensemerasakan, it actuallysebenarnya makesmembuat you feel that
163
466337
2314
Dalam artian tertentu,
ini membuat Anda merasa bahwa
08:00
when you're in the safeaman zonedaerah of studyingbelajar behaviortingkah laku or cognitionpengartian,
164
468651
2838
saat Anda mempelajari perilaku atau kesadaran,
sesuatu yang berada dalam zona aman
08:03
something you can observemengamati,
165
471489
1323
jangkauan pengamatan Anda,
08:04
that in a way feelsterasa more simplisticsederhana and reductionisticreductionistic
166
472812
3005
itu akan terasa lebih sederhana dan mudah
08:07
than tryingmencoba to engagemengikutsertakan this very complexkompleks, mysteriousgaib organorgan
167
475817
4968
daripada berusaha untuk memahami
organ yang sangat kompleks dan misterius ini
08:12
that we're beginningawal to try to understandmemahami.
168
480785
2428
yang kita baru sedang mencoba untuk pahami.
08:15
Now, alreadysudah in the casekasus of the brainotak disordersgangguan
169
483213
3656
Nah, dalam kasus kelainan otak
08:18
that I've been talkingpembicaraan to you about,
170
486869
1728
yang sedari tadi saya bicarakan,
08:20
depressiondepresi, obsessiveobsesif compulsivekompulsif disorderkekacauan,
171
488597
2273
depresi, gangguan obsesif kompulsif,
08:22
post-traumaticpasca-traumatic stressmenekankan disorderkekacauan,
172
490870
2162
PTSD (gangguan stress pasca-trauma),
08:25
while we don't have an in-depthmendalam understandingpengertian
173
493032
2942
meski kita belum memahami secara mendalam
08:27
of how they are abnormallyabnormal processeddiproses
174
495974
3726
akan bagaimana mereka diproses secara abnormal,
08:31
or what the brainotak is doing in these illnessespenyakit,
175
499700
2105
atau apa yang dilakukan otak ketika
seseorang menderita penyakit tersebut,
08:33
we have been ablesanggup to alreadysudah identifymengenali
176
501805
3055
kita telah mampu mengidentifikasi
08:36
some of the connectionalconnectional differencesperbedaan, or some of the wayscara
177
504860
2576
beberapa perbedaan yang berhubungan,
atau beberapa alternatif
08:39
in whichyang the circuitrysirkuit is differentberbeda
178
507436
2504
perbedaan sirkuit yang terjadi
08:41
for people who have these disordersgangguan.
179
509940
1816
pada orang-orang yang memiliki kelainan ini.
08:43
We call this the humanmanusia connectomeconnectome,
180
511756
1758
Kami menyebutnya pemetaan manusia,
08:45
and you can think about the connectomeconnectome
181
513514
2381
dan Anda bisa membayangkan pemetaan tersebut
08:47
sortmenyortir of as the wiringkabel diagramdiagram of the brainotak.
182
515895
1872
seperti diagram hubungan-hubungan
yang ada di dalam otak.
08:49
You'llAnda akan hearmendengar more about this in a fewbeberapa minutesmenit.
183
517767
2104
Saya akan menceritakan lebih lanjut sebentar lagi.
08:51
The importantpenting piecebagian here is that as you beginmulai to look
184
519871
2951
Yang penting di sini adalah Anda mulai melihat
08:54
at people who have these disordersgangguan, the one in fivelima of us
185
522822
3977
orang-orang dengan kelainan ini,
satu di antara lima orang
08:58
who struggleperjuangan in some way,
186
526799
1828
yang menderita kelainan ini,
09:00
you find that there's a lot of variationvariasi
187
528627
2288
Anda akan mendapati ada banyak ragam cara
09:02
in the way that the brainotak is wiredkabel,
188
530915
3216
otak kita terhubung,
09:06
but there are some predictabledapat diprediksi patternspola, and those patternspola
189
534131
2602
tapi ada pola yang bisa diprediksi,
dan pola-pola tersebut
09:08
are riskrisiko factorsfaktor for developingmengembangkan one of these disordersgangguan.
190
536733
3814
merupakan faktor-faktor yang menyebabkan
salah satu dari kelainan-kelainan ini.
09:12
It's a little differentberbeda than the way we think about brainotak disordersgangguan
191
540547
2992
Ini agak berbeda dari cara kita berpikir
tentang kelainan otak
09:15
like Huntington'sHuntington or Parkinson'sParkinson or Alzheimer'sAlzheimer diseasepenyakit
192
543539
2768
seperti penyakit Huntington atau Parkinson
atau Alzheimer,
09:18
where you have a bombed-outdibom-out partbagian of your cortexkorteks.
193
546307
2392
dimana ada bagian yang rusak pada korteks Anda.
09:20
Here we're talkingpembicaraan about trafficlalu lintas jamsselai, or sometimesterkadang detoursjalan memutar,
194
548699
3260
Gangguan-gangguan ini seperti kemacetan lalu lintas,
atau kadang jalan memutar,
09:23
or sometimesterkadang problemsmasalah with just the way that things are connectedterhubung
195
551959
2747
atau kadang karena ada masalah dalam
hubungan yang terjadi dalam otak
09:26
and the way that the brainotak functionsfungsi.
196
554706
1247
dan dengan fungsi otak.
09:27
You could, if you want, comparemembandingkan this to,
197
555953
3170
Kalau mau, Anda dapat membandingkannya dengan
09:31
on the one handtangan, a myocardialmiokard infarctioninfark, a heartjantung attackmenyerang,
198
559123
3049
infarksi myokardial -- serangan jantung di satu sisi,
09:34
where you have deadmati tissuetisu in the heartjantung,
199
562172
1823
dimana ada jaringan mati di dalam jantung Anda,
09:35
versusmelawan an arrhythmiaaritmia, where the organorgan simplysecara sederhana isn't functioningberfungsi
200
563995
3597
atau aritmia, dimana jantung Anda tidak berfungsi
09:39
because of the communicationkomunikasi problemsmasalah withindalam it.
201
567592
2251
karena ada masalah komunikasi di dalamnya.
09:41
EitherBaik one would killmembunuh you; in only one of them
202
569843
1969
Dua-duanya akan membunuh Anda;
tapi hanya pada salah satu kasus
09:43
will you find a majorutama lesionlesi.
203
571812
2600
Anda akan mengalami luka yang parah.
09:46
As we think about this, probablymungkin it's better to actuallysebenarnya go
204
574412
2832
Kalau kita berpikir mengenai hal ini,
mungkin lebih baik
09:49
a little deeperlebih dalam into one particulartertentu disorderkekacauan, and that would be schizophreniaskizofrenia,
205
577244
3223
bagi kita untuk melihat lebih jauh pada
satu kelainan tertentu, yaitu skizofrenia,
09:52
because I think that's a good casekasus
206
580467
2136
karena menurut saya ini merupakan
contoh yang bagus
09:54
for helpingmembantu to understandmemahami why thinkingberpikir of this as a brainotak disorderkekacauan matterspenting.
207
582603
3525
untuk membantu kita memahami mengapa
penting untuk melihatnya sebagai kelainan otak.
09:58
These are scansscan from JudyJudy RapoportRapoport and her colleaguesrekan kerja
208
586128
3878
Ini adalah hasil pemindaian oleh
Judy Rapoport dan kolega-koleganya
10:02
at the NationalNasional InstituteInstitut of MentalMental HealthKesehatan
209
590006
2172
di National Institute of Mental Health
10:04
in whichyang they studiedbelajar childrenanak-anak with very earlyawal onsetawal schizophreniaskizofrenia,
210
592178
3716
dimana mereka meneliti anak-anak yang
menunjukkan gejala awal skizofrenia,
10:07
and you can see alreadysudah in the toppuncak
211
595894
1470
dan Anda sudah bisa lihat di bagian atas
10:09
there's areasdaerah that are redmerah or orangeJeruk, yellowkuning,
212
597364
2537
ada daerah-daerah dengan warna
merah atau oranye, kuning,
10:11
are placestempat where there's lesskurang graykelabu mattermasalah,
213
599901
2138
dimana tidak terdapat gray matter
sebanyak seperti pada daerah lainnya,
10:14
and as they followeddiikuti them over fivelima yearstahun,
214
602039
1538
dan setelah lima tahun lebih,
10:15
comparingperbandingan them to ageusia matchpertandingan controlskontrol,
215
603577
2238
membandingkannya dengan kondisi
anak-anak lain seusia mereka,
10:17
you can see that, particularlyterutama in areasdaerah like
216
605815
1822
Anda bisa melihat bahwa, terutama di area seperti
10:19
the dorsolateralDorsolateral prefrontalprefrontal cortexkorteks
217
607637
2316
korteks dorsolateral prefrontal
10:21
or the superiorunggul temporalsementara gyrusgyrus, there's a profoundmendalam losskerugian of graykelabu mattermasalah.
218
609953
4330
atau gyrus superior temporal,
gray matter yang tersisa sangat sedikit.
10:26
And it's importantpenting, if you try to modelmodel this,
219
614283
1543
Dan sangat penting, apabila Anda mencoba menggambarkan situasi ini,
10:27
you can think about normalnormal developmentpengembangan
220
615826
1956
bayangkan garis normal perkembangan otak
10:29
as a losskerugian of corticalkortikal massmassa, losskerugian of corticalkortikal graykelabu mattermasalah,
221
617782
3253
adalah hilangnya massa kortikal,
hilangnya gray matter kortikal,
dan yang terjadi pada skizofrenia adalah Anda kehilangan lebih banyak massa daripada normalnya,
10:33
and what's happeningkejadian in schizophreniaskizofrenia is that you overshootovershoot that markmenandai,
222
621035
3664
10:36
and at some pointtitik, when you overshootovershoot,
223
624699
1569
Dan pada satu ketika, saat ini terjadi,
10:38
you crossmenyeberang a thresholdambang, and it's that thresholdambang
224
626268
2991
Anda melampaui batas dimana
10:41
where we say, this is a personorang who has this diseasepenyakit,
225
629259
3576
kita bisa mengatakan bahwa
orang ini menderita penyakit tertentu,
10:44
because they have the behavioralperilaku symptomsgejala
226
632835
2288
karena mereka menunjukkan gejala-gejala
10:47
of hallucinationshalusinasi and delusionsdelusi.
227
635123
2121
perilaku halusinasi dan delusi.
10:49
That's something we can observemengamati.
228
637244
1477
Ini adalah sesuatu yang bisa kita amati.
10:50
But look at this closelyrapat and you can see that actuallysebenarnya they'vemereka sudah crossedmenyeberang a differentberbeda thresholdambang.
229
638721
5642
Amati lebih seksama, dan Anda dapat melihat bahwa sebenarnya mereka melewati batas yang berbeda.
10:56
They'veMereka telah crossedmenyeberang a brainotak thresholdambang much earliersebelumnya,
230
644363
2996
Otak mereka telah melampaui batas jauh sebelumnya,
10:59
that perhapsmungkin not at ageusia 22 or 20,
231
647359
3140
mungkin bukan di usia 22 atau 20,
11:02
but even by ageusia 15 or 16 you can beginmulai to see
232
650499
2768
tapi bahkan pada usia 15 atau 16,
Anda mulai dapat melihat
11:05
the trajectorylintasan for developmentpengembangan is quitecukup differentberbeda
233
653267
2360
bahwa alur perkembangan mereka cukup berbeda
11:07
at the leveltingkat of the brainotak, not at the leveltingkat of behaviortingkah laku.
234
655627
3515
di dalam otak mereka, bukan pada perilaku mereka.
11:11
Why does this mattermasalah? Well first because,
235
659142
2095
Mengapa ini penting? Pertama-tama, karena
11:13
for brainotak disordersgangguan, behaviortingkah laku is the last thing to changeperubahan.
236
661237
3142
perilaku adalah hal terakhir yang berubah
pada kasus kelainan otak,
11:16
We know that for Alzheimer'sAlzheimer, for Parkinson'sParkinson, for Huntington'sHuntington.
237
664379
2910
Kita tahu begitulah adanya pada penderita
penyakit Alzheimer, Parkinson, dan Huntington.
11:19
There are changesperubahan in the brainotak a decadedasawarsa or more
238
667289
2434
Terjadi perubahan di dalam otak selama
satu dekade atau lebih
11:21
before you see the first signstanda-tanda of a behavioralperilaku changeperubahan.
239
669723
5040
sebelum kita bisa melihat gejala awal
perubahan perilaku.
11:26
The toolsalat that we have now allowmengizinkan us to detectmendeteksi
240
674763
2944
Peralatan yang kita miliki sekarang
mengizinkan kita untuk mendeteksi
11:29
these brainotak changesperubahan much earliersebelumnya, long before the symptomsgejala emergemuncul.
241
677707
4297
perubahan yang terjadi di dalam otak
jauh sebelum gejala-gejalanya muncul.
11:34
But mostpaling importantpenting, go back to where we starteddimulai.
242
682004
3399
Tapi yang paling penting, mari kembali lagi
ke poin pertama kita.
11:37
The good-newsbaik berita storiescerita in medicineobat
243
685403
3216
Kabar baik di bidang medis
11:40
are earlyawal detectiondeteksi, earlyawal interventionintervensi.
244
688619
2944
adalah pendeteksian dan intervensi dini.
11:43
If we waitedmenunggu untilsampai the heartjantung attackmenyerang,
245
691563
3664
Apabila kita menunggu serangan jantung terjadi,
11:47
we would be sacrificingmengorbankan 1.1 millionjuta liveshidup
246
695227
3975
kita akan mengorbankan 1,1 juta jiwa
11:51
everysetiap yeartahun in this countrynegara to heartjantung diseasepenyakit.
247
699202
2409
yang meninggal karena serangan jantung
setiap tahun di AS.
11:53
That is preciselytepat what we do todayhari ini
248
701611
2408
Dan persis itulah yang kita lakukan sekarang
11:56
when we decidememutuskan that everybodysemua orang with one of these brainotak disordersgangguan,
249
704019
4512
saat kita memutuskan bahwa setiap orang
yang mengalami salah satu kelainan otak ini,
12:00
brainotak circuitsirkuit disordersgangguan, has a behavioralperilaku disorderkekacauan.
250
708531
3202
kelainan sirkuit otak, memiliki kelainan perilaku.
12:03
We wait untilsampai the behaviortingkah laku becomesmenjadi manifestnyata.
251
711733
3224
Kita menunggu gejala perilakunya menjadi nyata.
12:06
That's not earlyawal detectiondeteksi. That's not earlyawal interventionintervensi.
252
714957
4559
Itu bukan pendeteksian dini, maupun intervensi dini.
12:11
Now to be clearbersih, we're not quitecukup readysiap to do this.
253
719516
1805
Nah, biar saya perjelas lagi:
Kita belum cukup siap untuk melakukannya.
12:13
We don't have all the factsfakta. We don't actuallysebenarnya even know
254
721321
3154
Kita belum punya semua faktanya.
Kita bahkan belum sepenuhnya tahu
12:16
what the toolsalat will be,
255
724475
2549
peralatan apa yang akan dibutuhkan,
12:19
normaupun what to preciselytepat look for in everysetiap casekasus to be ablesanggup
256
727024
4259
dan kita belum tahu apa persisnya yang
harus kita temukan di setiap kasus
12:23
to get there before the behaviortingkah laku emergesmuncul as differentberbeda.
257
731283
4205
untuk menanggulanginya sebelum
perubahan perilaku terjadi.
12:27
But this tellsmengatakan us how we need to think about it,
258
735488
2937
Namun ini memberitahu kita
bagaimana kita harus memikirkannya,
12:30
and where we need to go.
259
738425
1489
dan mengarahkan kita.
12:31
Are we going to be there soonsegera?
260
739914
1202
Apakah kita dapat melakukannya?
12:33
I think that this is something that will happenterjadi
261
741116
2678
Menurut saya akan ada terobosan baru
12:35
over the courseTentu saja of the nextberikutnya fewbeberapa yearstahun, but I'd like to finishselesai
262
743794
2831
dalam beberapa tahun ke depan,
tapi saya ingin mengakhiri paparan ini
12:38
with a quotekutipan about tryingmencoba to predictmeramalkan how this will happenterjadi
263
746625
2535
dengan sebuah kutipan mengenai
bagaimana terobosan tersebut akan terjadi,
12:41
by somebodyseseorang who'ssiapa thought a lot about changesperubahan
264
749160
2361
dari seseorang yang banyak berpikir
mengenai perubahan,
12:43
in conceptskonsep and changesperubahan in technologyteknologi.
265
751521
2328
baik perubahan konsep maupun teknologi.
12:45
"We always overestimatemenaksir terlalu tinggi the changeperubahan that will occurterjadi
266
753849
2264
"Kita selalu berlebihan dalam memprediksi
perubahan yang akan terjadi
12:48
in the nextberikutnya two yearstahun and underestimatemeremehkan
267
756113
2223
dalam dua tahun ke depan, dan meremehkan
12:50
the changeperubahan that will occurterjadi in the nextberikutnya 10." -- BillBill GatesGates.
268
758336
3876
perubahan yang akan terjadi 10 tahun ke depan."
-- Bill Gates.
12:54
ThanksTerima kasih very much.
269
762212
1363
Terima kasih banyak.
12:55
(ApplauseTepuk tangan)
270
763575
2683
(Tepuk tangan)
Translated by Emmanoel Hastono
Reviewed by Dewi Barnas

▲Back to top

ABOUT THE SPEAKER
Thomas Insel - Neuroscientist and psychiatrist
The Director of the National Institute of Mental Health, Thomas Insel supports research that will help us understand, treat and even prevent mental disorders.

Why you should listen

Thomas Insel has seen many advances in the understanding of mental disorders since becoming the Director of the National Institute of Mental Health (NIMH) in 2002. During his tenure, major breakthroughs have been made in the areas of practical clinical trials, autism research and the role of genetics in mental illnesses.

Prior to his appointment at the NIMH, Insel was a professor of psychiatry at Emory University, studying the neurobiology of complex social behaviors. While there, he was the founding director of the NSF Center for Behavioral Neuroscience and director of the NIH-funded Center for Autism Research. He has published over 250 scientific articles and four books and has served on numerous academic, scientific, and professional committees and boards. He is a member of the Institute of Medicine, a fellow of the American College of Neuropsychopharmacology, and a recipient of the Outstanding Service Award from the U.S. Public Health Service and the 2010 La Fondation IPSEN Neuronal Plasticity Prize. 

More profile about the speaker
Thomas Insel | Speaker | TED.com

Data provided by TED.

This site was created in May 2015 and the last update was on January 12, 2020. It will no longer be updated.

We are currently creating a new site called "eng.lish.video" and would be grateful if you could access it.

If you have any questions or suggestions, please feel free to write comments in your language on the contact form.

Privacy Policy

Developer's Blog

Buy Me A Coffee