TED@State Street Boston
Michael Metcalfe: Sebuah cara provokatif untuk membiayai perjuangan melawan perubahan iklim
Akankah kita melakukan apapun yang diperlukan untuk melawan perubahan iklim? Pada tahun 2008, setelah krisis finansial global, pemerintah di seluruh dunia mengadopsi komitmen "melakukan apa pun yang diperlukan" untuk perbaikan moneter, menerbitkan mata uang internasional senilai 250 miliar dolar AS untuk mencegah runtuhnya perekonomian. Dalam paparan yang tak biasa ini, Michael Metcalfe, seorang ahli finansial, menyarankan bahwa kita dapat menggunakan alat moneter yang tidak konvensional ini untuk membiayai komitmen global untuk masa depan yang hijau.